Program Sekolah Gratis Berpotensi Tekan Angka Kemiskinan

Wednesday, 23 October 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi / foto ist

ilustrasi / foto ist

DAELPOS.com – Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta Chicha Koeswoyo menyatakan, siap mengawal program tersebut agar bisa terealisasi pada tahun ajaran 2025.

Ia berharap, program itu mampu memutus mata rantai pengangguran dan menekan angka kemiskinan di Jakarta.

Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta Chicha Koeswoyo.

“Sekolah swasta gratis merupakan salah satu solusi,” ujar Chicha di gedung DPRD DKI Jakarta, Selasa (22/10).

Chicha juga mendorong Pemprov DKI segera merevisi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 8/2006 tentang Sistem Pendidikan.

Program Sekolah Gratis, harap dia, memiliki dasar hukum yang kuat. Sehingga kualitas pendidikan di sekolah negeri maupun swasta bisa setara.

“Pendidikan swasta gratis, menurut saya bagian dari upaya melakukan pemerataan pendidikan,” tambah Chicha.

Sebab saat ini, sambung Chicha, masih banyak terjadi ketimpangan sosial akibat tidak bisa mencari kerja karena ijazah tertahan di sekolah.

“Banyak masyarakat yang tidak bisa melanjutkan sekolah ke jenjang yang lebih tinggi atau mencari pekerjaan dikarenakan tidak bisa menebus ijazahnya,” imbuh Chica.

See also  Muhaimin Iskandar ajak Masyarakat Rapatkan Barisan Lawan Pandemi

Berita Terkait

Dorong UMKM, Pertamina Salurkan Hibah Alat Teknologi Senilai Rp 800 Juta Bagi Pemenang UMK Academy
BKSAP DPR RI Fasilitasi Tim Medis Ke GAZA
Penyelesaian Masalah Sampah Membutuhkan Komitmen Kepala Daerah
Hadiri IFIS 2025, Menteri PANRB Jabarkan Langkah Strategis Dukung Inklusi Keuangan
Menkeu RI dan Jepang Bahas Hadapi Kebijakan Tarif AS
Lampaui Target Penurunan Emisi, PGN Tegaskan Komitmen terhadap Energi Bersih
Menteri Dody dan Gubernur Sulbar Bahas Dukungan Infrastruktur Irigasi
Kolaboratif Lintas Sektor, Kunci Sukses Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Thursday, 8 May 2025 - 13:10 WIB

Dorong UMKM, Pertamina Salurkan Hibah Alat Teknologi Senilai Rp 800 Juta Bagi Pemenang UMK Academy

Wednesday, 7 May 2025 - 15:49 WIB

BKSAP DPR RI Fasilitasi Tim Medis Ke GAZA

Wednesday, 7 May 2025 - 13:37 WIB

Penyelesaian Masalah Sampah Membutuhkan Komitmen Kepala Daerah

Wednesday, 7 May 2025 - 09:02 WIB

Hadiri IFIS 2025, Menteri PANRB Jabarkan Langkah Strategis Dukung Inklusi Keuangan

Tuesday, 6 May 2025 - 14:12 WIB

Menkeu RI dan Jepang Bahas Hadapi Kebijakan Tarif AS

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Mardani: BKSAP Janji Bantu Anak Muda Kerja di Jepang

Thursday, 8 May 2025 - 14:11 WIB

Nasional

Mentan Amran Optimis Kaltara Mampu Mandiri Pangan

Thursday, 8 May 2025 - 13:25 WIB