Vaksinasi Covid -19 Tahap Kedua, Seskemenkop Berharap Layanan Terhadap Publik Bisa Lebih Baik

Monday, 22 March 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Kementrian Koperasi dan UKM menggelar vaksinasi Covid-19 tahap kedua bagi pegawai di lingkungan KemenkopUKM, Senin (22/3) di Jakarta, setelah sebelumnya vaksinasi tahap pertama dilakukan pada 8 Maret 2021.

Sekretaris KemenkopUKM Arif Rahman Hakim mengatakan vaksinasi tahap kedua ini diikuti segenap pegawai di lingkungan KemenkopUKM termasuk didalamnya pegawai di Lembaga Layanan Pemasaran Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (LLP KUKM) atau Smesco Indonesia serta Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi dan UMKM (LPDB-KUMKM) yang merupakan satuan kerja di lingkungan KemenkopUKM

“Saya berharap semua pegawai memanfaatkan kesempatan yan diberikan pemerintah, sehingga kita semua bisa menjadi lebih percaya diri,’ kata Seskemenkop Arif Rahman Hakim.

Hal itu karena dengan dengan vaksinasi ni diharapkan daya tahan pegawai di lingkungan KemenkopUKM khususnya,bisa ditingkatkan. “Sehingga tentu kami beharap tingkat absensi atau kehadiran pegawai dan dalam melakukan pelayanan publik bisa lebih baik,” harap Arif Rahman Hakim.

Selain melakukan vaksinasi bagi seluruh pegawai di KemenkopUKM, Seskemenkop juga memastikan seluruh pegawainya tetap menjalankan protokol kesehatan secara ketat Penggunaan masker dan juga pembatasan jumlah pekerja yang masuk kantor (work from office) juga masih dijalankan.

Arif menambahkan, pihaknya tak lupa menyampaikan terimakasih kepada pegawai jajaran KemenkopUKM yang sudah menjalankan tugas dengan baik selama ini dan mengajak seluruh pegawai untuk berdoa semua upaya yang dilakukan mendapat ridho dari Allah SWT.

See also  MenKop Teten Ajak CSR Perusahaan Berdayakan Ekonomi di Wilayah Miskin Ekstrem

Berita Terkait

Tinjau Implementasi Program RB Tematik Ketahanan Pangan, Menteri PANRB: Ketahanan Pangan Penting Untuk Cegah Stunting
Dukung Kemajuan Sepak Bola Nasional, Kementerian PU Perkuat Sinergitas dengan PSSI
Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia
Indonesia-Selandia Baru: Kolaborasi Ekonomi Hijau Menguat
Kemenpar Sasar Pasar MICE Tiongkok Lewat Business Matching
Trafik Jalan Tol Trans Sumatera Meningkat 37,93% Selama Libur Tahun Baru Islam 1447 H
Haidar Alwi: Kapolri Listyo Sigit adalah Teladan Bhayangkara Sejati.
Sultan Apresiasi Kinerja Pemerintah Dalam Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025

Berita Terkait

Thursday, 3 July 2025 - 18:35 WIB

Tinjau Implementasi Program RB Tematik Ketahanan Pangan, Menteri PANRB: Ketahanan Pangan Penting Untuk Cegah Stunting

Thursday, 3 July 2025 - 16:37 WIB

Dukung Kemajuan Sepak Bola Nasional, Kementerian PU Perkuat Sinergitas dengan PSSI

Wednesday, 2 July 2025 - 18:53 WIB

Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia

Tuesday, 1 July 2025 - 19:02 WIB

Indonesia-Selandia Baru: Kolaborasi Ekonomi Hijau Menguat

Tuesday, 1 July 2025 - 18:49 WIB

Kemenpar Sasar Pasar MICE Tiongkok Lewat Business Matching

Berita Terbaru

Berita Utama

Prabowo Dorong BRICS Jadi Motor Kerja Sama Ekonomi Selatan Global

Monday, 7 Jul 2025 - 18:44 WIB

News

Prabowo Hadiri KTT BRICS 2025 di Rio de Janeiro

Monday, 7 Jul 2025 - 18:40 WIB