Selamatkan Anggota Brimob dari Amukan Massa, Sertu Subakri Dirawat di RS

Thursday, 24 October 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAEL:POS.com – Meski harus berjibaku dan akhirnya di rawat di Rumah Sakit, Sertu Subakri berhasil menyelamatkan anggota Brimob yang hampir diamuk massa di depan Kantor Gubernur Sulawesi Tenggara.

Hal tersebut disampaikan Kapendam XIV/Hsn Kolonel Inf Maskun Nafik, dalam rilis tertulisnya di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, Kamis (24/10/2019)

“Sertu Subakri, Babinsa Kodim Kendari, menjalani perawatan intensif, pasca berhasil menyelamatkan Brimob berpakaian sipil dari amukan massa yang sedang demo di depan Kantor Gubernur Sulawesi Tenggara pada Selasa (22/10/2019),” ujar Maskun Nafik.

“Ia mengalami kelelahan dan mengalami pemukulan saat melindungi anggota Brimobda dari massa,” tambahnya

Saat terjadi demo tersebut, menurutnya, Sertu Subakri juga mengalami pukulan saat memberikan perlindungan dan mengevakuasi anggota Brimob tersebut ke Provost Polda Sultra

“Akan tetapi saya tidak dapat memastikan bagian mana yang terkena pukulan,” sambungnya.

Tanpa menjelaskan kronologi kejadian, dirinya menyampaikan bahwa anggota Brimob Sultra yang bernama Ridwan tersebut akhirnya berhasil diselamatkan dan mendapatkan perawatan dari Polda.

“Setelah berhasil diselamatkan, saudara Ridwan pun langsung mendapatkan perawatan medis dari pihak Polda,” pungkasnya.(DAE)

See also  Heru Budi Buka Diskusi Publik Rumuskan Kebijakan Penanganan Kualitas Udara

Berita Terkait

H-8 Lebaran, Volume Kendaraan Melonjak di Ruas Jalan Layang MBZ
DPRD dan Instansi Terkait Awasi Kualitas BBM di SPBU dan Tinjau Proses Distribusi di Fuel Terminal Tolitoli
Kementerian PU Lakukan Penandatanganan KPBU Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik I di Sumatera Barat
Bantu Penanganan Banjir di Banten, Kementerian PU Dorong Pengendalian Tata Ruang di Wilayah Sungai
Mudik Lebaran 2025, PT JMRB Siapkan 25 Titik Ruang Laktasi di Rest Area Travoy
BULD DPD RI Terima Audiensi DPRD Kabupaten Bungo Terkait Pengawasan Perda
DPD RI dan OJK Bahas Penguatan Pengawasan Sektor Keuangan dalam Rapat Kerja Komite IV DPD RI
DPRD, ESDM, Disperindag, dan Hiswana Migas Kunjungi IT Makassar, Pastikan BBM Sesuai Spesifikasi

Berita Terkait

Monday, 24 March 2025 - 22:02 WIB

H-8 Lebaran, Volume Kendaraan Melonjak di Ruas Jalan Layang MBZ

Sunday, 23 March 2025 - 17:45 WIB

DPRD dan Instansi Terkait Awasi Kualitas BBM di SPBU dan Tinjau Proses Distribusi di Fuel Terminal Tolitoli

Saturday, 22 March 2025 - 12:16 WIB

Kementerian PU Lakukan Penandatanganan KPBU Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik I di Sumatera Barat

Saturday, 22 March 2025 - 12:11 WIB

Bantu Penanganan Banjir di Banten, Kementerian PU Dorong Pengendalian Tata Ruang di Wilayah Sungai

Wednesday, 12 March 2025 - 17:15 WIB

Mudik Lebaran 2025, PT JMRB Siapkan 25 Titik Ruang Laktasi di Rest Area Travoy

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Terbaru

183.284 Jemaah Lunasi Biaya Haji Reguler 2025

Wednesday, 26 Mar 2025 - 20:30 WIB

PGN Menggelar Mudik Gratis 2025 / foto ist

Berita Utama

Mudik Gratis 2025, PGN Berangkatkan 1.267 Pemudik

Wednesday, 26 Mar 2025 - 20:25 WIB

Berita Terbaru

Jelang Lebaran, Cadangan Listrik Sistem Jawa Timur Surplus 50%

Wednesday, 26 Mar 2025 - 19:56 WIB

ilustrasi / foto ist

Megapolitan

Jelang Lebaran, Pemprov DKI Salurkan Bansos

Wednesday, 26 Mar 2025 - 19:51 WIB

News

Pemprov DKI Bebaskan Pajak Rumah di Bawah Rp2 Miliar

Wednesday, 26 Mar 2025 - 19:40 WIB