BKKBN Raih Penghargaan Penghematan Energi Dari Kementerian ESDM

Monday, 11 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mendapatkan Penghargaan Subroto dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bidang Efisiensi Energi Kategori Penghematan Energi di Instansi Pemerintah – Pemerintah Pusat tahun 2019.(11/11/2019)

Sekretaris Utama BKKBN Nofrijal

Sekretaris Utama BKKBN Nofrijal mengungkapkan, “Saya apresiasi dan sampaikan terimakasih kepada seluruh pegawai BKKBN yang telah berperan aktif dalam penghematan energi sehingga bisa mendapatkan penghargaan dari Kementerian ESDM bidang efisiensi energi,” ungkap Nofrijal.

Penghargaan Subroto Bidang Efisiensi Energi Nasional adalah apresiasi kepada para pengguna energi baik Pemerintah maupun swasta yang telah berhasil menerapkan upaya-upaya konservasi energi di lingkungan masing-masing serta mendorong seluruh pengguna energi untuk melakukan konservasi energi. Penghargaan Subroto telah memasuki kali ketiga penyelenggaraan nya, sejak tahun 2017. Nama Subroto sendiri diambil dari Prof. Subroto selaku Menteri Pertambangan dan Energi Periode 1978-1988.

Sekretaris Utama BKKBN Nofrijal menyampaikan, “Saya mengajak kepada seluruh pegawai BKKBN untuk terus menghemat pemakaian air, lampu dan pengatur suhu ruangan, kemudian untuk ruangan yang mendapatkan pencahayaan luar atau matahari saya sarankan untuk mematikan lampu sampai dengan 50% di siang hari,” imbuhnya

See also  Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Harus Efektif, Efisien, Transparan dan Akuntabel

Berita Terkait

Urai Kemacetan di Kota Semarang, Prabowo Resmikan Flyover Madukoro
Mendes Yandri Dorong Desa untuk Ekspor Produk Unggulan
Kementerian PU Luncurkan Buku Peta Sumber Gempa dan Aplikasi Modifikasi Gerak Tanah
BKSAP: Asia Perlu Fokus Siapkan Tenaga Kerja Energi Hijau
Mendes Yandri Pastikan Siap Kolaborasi dengan Parlemen Tiongkok
PLN Mobile Gelegar Musik Prambanan 2024 Sukses Digelar, 15 Ribu Penonton Padati Candi Prambanan
OJK Gelar Apresiasi Media Massa 2024
Krakatau Steel Raih Kesepakatan Penjualan Hingga 38.500 Ton per Bulan

Berita Terkait

Wednesday, 11 December 2024 - 16:09 WIB

Urai Kemacetan di Kota Semarang, Prabowo Resmikan Flyover Madukoro

Wednesday, 11 December 2024 - 05:43 WIB

Mendes Yandri Dorong Desa untuk Ekspor Produk Unggulan

Tuesday, 10 December 2024 - 14:51 WIB

Kementerian PU Luncurkan Buku Peta Sumber Gempa dan Aplikasi Modifikasi Gerak Tanah

Tuesday, 10 December 2024 - 07:51 WIB

BKSAP: Asia Perlu Fokus Siapkan Tenaga Kerja Energi Hijau

Monday, 9 December 2024 - 17:18 WIB

Mendes Yandri Pastikan Siap Kolaborasi dengan Parlemen Tiongkok

Berita Terbaru

Menag Nasaruddin Umar pada penutupan Training of Trainer (ToT) Pengelola Masjid dan Rohis Madrasah, di ruang pertemuan Masjid Istiqlal, Jakarta

Berita Terbaru

Menag Minta Anak Jangan Dilarang Ketika di Masjid

Wednesday, 11 Dec 2024 - 18:37 WIB

Ekonomi - Bisnis

Lewat Diaspora Loan, BNI Bantu Diaspora Indonesia di Hong Kong Naik Kelas

Wednesday, 11 Dec 2024 - 18:30 WIB