Kasus Dugaan Penodaan Agama Sukmawati, Polisi Panggil Pelapor

Thursday, 28 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Sejumlah orang melaporkan Sukmawati Soekarnoputri atas ucapannya yang membandingkan IR Soekarno dengan Nabi Muhammad Saw. Terakit itu, Polisi akan memanggil para pelapor.

“Jadi sampai hari ini penyidik Polda Metro Jaya sudah melayangkan undangan kepada pelapor. Penyidik memanggil para pelapornya,” kata Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Asep Adi Saputra, Kamis (28/11/2019).

Kombes Asep mengatakan para pelapor akan dimintai keterangan terkait laporan tersebut. Pelapor diharapkan bisa diklarifikasi pekan depan.

“Penyidik sudah melayangkan surat undangan ada kemungkinan minggu ini atau minggu depan,” ucapnya.

Sukmawati Soekarnoputri dilaporkan oleh sejumlah orang di Polda Metro Jaya dan Bareskrim Polri karena membandingkan Sukarno dan Nabi Muhammad Saw. Sukmawati telah membantah bahwa ucapannya dianggap mendoakan agama.

See also  Saat Pandemi Ekonomi Turki Tumbuh 6,7%

Berita Terkait

Harga Pangan Turun, Cabai Rawit dan Bawang Merah Terkoreksi
Menteri Dody Tinjau Rumah Hunian Kementerian PU di Batang Toru Tapsel
Kementerian PU Respons Cepat Tangani Krisis Air Bersih Akibat Sumur Warga Kering
Menteri Rini: Transformasi Pelayanan Publik Diarahkan Berbasis Kebutuhan Manusia
Indonesia Tegaskan Posisi sebagai Destinasi Investasi Berkelanjutan di WEF 2026
Hutama Karya Catat 594 Ribu Kendaraan di Tol Trans Sumatera Selama Libur Isra Mi’raj 2026
Para Pionir di Tanah Timur: Kisah Transmigran yang Mengubah Merauke
Presiden Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan yang Langgar Kawasan Hutan

Berita Terkait

Saturday, 24 January 2026 - 14:37 WIB

Harga Pangan Turun, Cabai Rawit dan Bawang Merah Terkoreksi

Saturday, 24 January 2026 - 14:12 WIB

Menteri Dody Tinjau Rumah Hunian Kementerian PU di Batang Toru Tapsel

Saturday, 24 January 2026 - 14:07 WIB

Kementerian PU Respons Cepat Tangani Krisis Air Bersih Akibat Sumur Warga Kering

Friday, 23 January 2026 - 14:19 WIB

Menteri Rini: Transformasi Pelayanan Publik Diarahkan Berbasis Kebutuhan Manusia

Thursday, 22 January 2026 - 15:33 WIB

Indonesia Tegaskan Posisi sebagai Destinasi Investasi Berkelanjutan di WEF 2026

Berita Terbaru

Olahraga

Proliga 2026, Kejutan, Jakarta Garuda Jaya Kalahkan Juara Bertahan

Saturday, 24 Jan 2026 - 23:23 WIB

Ilustrasi petugas PLN saat melakukan koordinasi pengamanan jaringan listrik di tempat terdampak banjir.

Energy

PLN Berikan 3 Tips Kelistrikan Hadapi Cuaca Ekstrem

Saturday, 24 Jan 2026 - 23:08 WIB

foto ist

Berita Utama

Harga Pangan Turun, Cabai Rawit dan Bawang Merah Terkoreksi

Saturday, 24 Jan 2026 - 14:37 WIB

Megapolitan

Infrastruktur Pengendali Banjir Cengkareng Drain Dipastikan Optimal

Saturday, 24 Jan 2026 - 14:30 WIB