Kasus Dugaan Penodaan Agama Sukmawati, Polisi Panggil Pelapor

Thursday, 28 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Sejumlah orang melaporkan Sukmawati Soekarnoputri atas ucapannya yang membandingkan IR Soekarno dengan Nabi Muhammad Saw. Terakit itu, Polisi akan memanggil para pelapor.

“Jadi sampai hari ini penyidik Polda Metro Jaya sudah melayangkan undangan kepada pelapor. Penyidik memanggil para pelapornya,” kata Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Asep Adi Saputra, Kamis (28/11/2019).

Kombes Asep mengatakan para pelapor akan dimintai keterangan terkait laporan tersebut. Pelapor diharapkan bisa diklarifikasi pekan depan.

“Penyidik sudah melayangkan surat undangan ada kemungkinan minggu ini atau minggu depan,” ucapnya.

Sukmawati Soekarnoputri dilaporkan oleh sejumlah orang di Polda Metro Jaya dan Bareskrim Polri karena membandingkan Sukarno dan Nabi Muhammad Saw. Sukmawati telah membantah bahwa ucapannya dianggap mendoakan agama.

See also  Hari Pertama Larangan Mudik, 648 Mobil Harus Putar Balik di Tol Cikampek

Berita Terkait

Wajib Rangkul UMKM, Petani, Peternak, dan Nelayan: SPPG Dilarang Tolak Produk Lokal
HKA Perkuat Kompetensi Penanganan Kecelakaan Berbasis Praktik Nyata: RARC Internal sebagai Fondasi Pembelajaran Lanjutan
Kementrans Percepat Pemulihan Kawasan Transmigrasi Pasca Bencana Sumatera
Hutama Karya Rampungkan Huntara Tahap 2, Perkuat Upaya Pemulihan Pascabencana di Aceh Timur
Program Seragam Sekolah untuk Anak Penyintas Bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar
Kementerian Transmigrasi Salurkan Bantuan bagi Warga Kawasan Transmigrasi Terdampak Bencana di Aceh
Mendes Yandri Bangkitkan Peternak di Tingkat Desa, Kolaborasi dengan Kurma Adzwa Farm
UMKM Transmigrasi Naik Kelas, Wamen Viva Yoga Gandeng Ajik Krisna Bali

Berita Terkait

Wednesday, 28 January 2026 - 12:42 WIB

Wajib Rangkul UMKM, Petani, Peternak, dan Nelayan: SPPG Dilarang Tolak Produk Lokal

Wednesday, 28 January 2026 - 12:00 WIB

HKA Perkuat Kompetensi Penanganan Kecelakaan Berbasis Praktik Nyata: RARC Internal sebagai Fondasi Pembelajaran Lanjutan

Wednesday, 28 January 2026 - 11:31 WIB

Kementrans Percepat Pemulihan Kawasan Transmigrasi Pasca Bencana Sumatera

Tuesday, 27 January 2026 - 17:19 WIB

Hutama Karya Rampungkan Huntara Tahap 2, Perkuat Upaya Pemulihan Pascabencana di Aceh Timur

Tuesday, 27 January 2026 - 12:08 WIB

Program Seragam Sekolah untuk Anak Penyintas Bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar

Berita Terbaru

Nasional

Mendes Yandri Sambangi Peternakan Telur Omega di Serang

Wednesday, 28 Jan 2026 - 19:02 WIB