Transisi Energi Terbarukan Perlu Inklusif

Monday, 2 March 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Pemenuhan kebutuhan energi juga berkaitan dengan hak asasi dan keadilan. Permintaan energi masyarakat harus tetap dapat terpenuhi dalam transisi energi fosil menuju energi terbarukan. Konsumsi energi perkapita juga perlu memperhatikan keadilan antar negara. Jadi, transisi energi menuju energi terbarukan perlu berjalan inklusif yang melibatkan para pihak dan sejalan dengan pola pembangunan berkelanjutan. Hal ini disampaikan Mahawan Karuniasa, Direktur Environment Institute, dalam Jakarta Energy Forum 2020, yang diselenggarakan oleh Himpunan Pengusaha Muda Indonesia di Jakarta (HIPMI).

Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam transisi energi yang inklusif adalah pertama keterbukaan data khususnya cadangan sumber daya alam energi fosil serta kesenjangannya dengan konsumsi. Kedua berkaitan dengan komitmen Indonesia dalam Kesepakatan Paris untuk perubahan iklim. Sedangkan yang ketiga adalah terpenuhinya kebutuhan energi masyarakat.

Mahawan, yang juga Ketua Jaringan Ahli Perubahan iklim dan Kehutanan Indonesia menyatakan apresiasinya kepada HIPMI, yang membangun forum energi secara terbuka, menghadirkan pemerintah, legislatif, serta akademisi. Dalam forum maupun kegiatan berikutnya perlu HIPMI yang juga menjadi pilar masa depan Indonesia perlu melibatkan kelompok masyarakat, seperti LSM dan pemerhati energi dan lingkungan, demikian imbuhnya

See also  Dampak Covid-19, Kebijakan penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jabodetabek

Berita Terkait

Menag Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih dan Doakan Pilkada Berjalan Lancar
Menteri Rosan Paparkan Peluang Investasi Sektor Prioritas di Indonesia Pada Pelaku Usaha Asal Inggeis
LavAni Navy Juara Livoli Divisi Utama 2024
Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun
Dukung Kelancaran Nataru 2024/2025, Kementerian PU Pastikan Kemantapan Jalan Tol dan Jalan Nasional
Perkuat Sistem Kelistrikan Kalteng-Kalbar, PLN Tuntaskan Pembangunan SUTT 150 kV Kendawangan-Sukamara
Wamenpar Sebut Gerakan Wisata Bersih Desa Besakih Layak Jadi Percontohan
Menteri Dody: Manfaat IJD Nyata untuk Konektivitas Sentra Produksi Pangan

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 11:05 WIB

Menag Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih dan Doakan Pilkada Berjalan Lancar

Sunday, 24 November 2024 - 09:30 WIB

Menteri Rosan Paparkan Peluang Investasi Sektor Prioritas di Indonesia Pada Pelaku Usaha Asal Inggeis

Sunday, 24 November 2024 - 07:01 WIB

LavAni Navy Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 November 2024 - 17:15 WIB

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 November 2024 - 17:00 WIB

Dukung Kelancaran Nataru 2024/2025, Kementerian PU Pastikan Kemantapan Jalan Tol dan Jalan Nasional

Berita Terbaru