Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta Tangkap Pejabat OJK

Sunday, 26 July 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi--Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta Asri Agung Putra./ Net

Ilustrasi--Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta Asri Agung Putra./ Net

DAELPOS.com – Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta menangkap pengawas eksekutif Otoritas Jasa Keuangan, berinisial TIW dalam kasus dugaan suap kredit senilai 7,4 miliar rupiah.

DIW langsung ditetapkan sebagai tersangka, dan menjalani masa penahanan selama 20 hari kedepan dicabang Kejaksaan Agung,berdasarkan Surat Perintah Penyidikan Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta No. PRINT: 3/M.1/Fd.1/06/2020, tanggal 21 Juli 2020 , guna memperlancar proses pemeriksaan perkara  lebih lanjut.

Penyidik melakukan penahanan terhadap DIW berdasarkan Surat Perintah Penyidikan Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta No. PRINT: 3/M.1/Fd.1/06/2020, tanggal 21 Juli 2020 dan Nomor Print-1971/M.1/Fd.1/07/2020 tanggal 21 Juli 2020  langsung ditetapkan sebagai tersangka, dan menjalani masa penahanan selama 20 hari kedepan dicabang Kejaksaan Agung, guna memperlancar proses penyelidikan lebih lanjut.

Tersangka bertugas melakukan pengawasan terhadap bank Bukopin Surabaya dianggap menyalahgunakan wewenang dalam pelasanaan pengawasan sehingga yang bersangkutan tidak melaporkan hasil pengawasan kepada pimpinanan OJK Pusat.

Tersangka dijanjikan mendapatkan kredit dari pihak bank Bukopin dengan nilai 7,4 miliar rupiah

Kajati DKI Asri Agung menjelaskan tidak menutup kemungkinan adanya tersangka lain yang teribat dalam dugaan suap tindak pidana korupsi Bank Bukopin Surabaya itu.

See also  Pidato Perdana Presiden Prabowo, LaNyalla: Sangat Memberi Harapan

Berita Terkait

Menag Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih dan Doakan Pilkada Berjalan Lancar
Menteri Rosan Paparkan Peluang Investasi Sektor Prioritas di Indonesia Pada Pelaku Usaha Asal Inggeis
LavAni Navy Juara Livoli Divisi Utama 2024
Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun
Dukung Kelancaran Nataru 2024/2025, Kementerian PU Pastikan Kemantapan Jalan Tol dan Jalan Nasional
Perkuat Sistem Kelistrikan Kalteng-Kalbar, PLN Tuntaskan Pembangunan SUTT 150 kV Kendawangan-Sukamara
Wamenpar Sebut Gerakan Wisata Bersih Desa Besakih Layak Jadi Percontohan
Menteri Dody: Manfaat IJD Nyata untuk Konektivitas Sentra Produksi Pangan

Berita Terkait

Sunday, 24 November 2024 - 11:05 WIB

Menag Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih dan Doakan Pilkada Berjalan Lancar

Sunday, 24 November 2024 - 09:30 WIB

Menteri Rosan Paparkan Peluang Investasi Sektor Prioritas di Indonesia Pada Pelaku Usaha Asal Inggeis

Sunday, 24 November 2024 - 07:01 WIB

LavAni Navy Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 November 2024 - 17:15 WIB

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 November 2024 - 17:00 WIB

Dukung Kelancaran Nataru 2024/2025, Kementerian PU Pastikan Kemantapan Jalan Tol dan Jalan Nasional

Berita Terbaru