414 SPBU Pertamina Sumbagsel Layani Transaksi Nontunai

Monday, 24 August 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region II Sumbagsel, mendorong penggunaan fasilitas transaksi nontunai untuk menekan rantai penyebaran COVID-19.

Hingga saat ini 414 SPBU Pertamina Sumbagsel (28 Bengkulu, 70 Jambi, 46 Kepulauan Bangka Belitung, 140 Lampung, dan 130 Sumatera Selatan), sudah bisa melakukan metode pembayaran nontunai melalui aplikasi MyPertamina.

“Melalui metode pembayaran nontunai, konsumen setia Pertamina dapat meminimalisir kontak langsung saat bertransaksi. Metode transaksi digital lebih aman dibandingkan penggunaan uang kertas biasa, dan konsumen membayar sejumlah angka rupiah yang tertera di meteran dispenser meski bukan angka bulat,” terang Dewi, pada Senin, 24 Agustus 2020.

Sampai pertengahan Agustus, tercatat sudah 6.426 transaksi nontunai dilakukan di SPBU Pertamina Sumbagsel yang wilayahnya meliputi provinsi Jambi, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, dan Bangka Belitung.

“Salah satu keunggulan transaksi e-wallet/nontunai melalui aplikasi MyPertamina adalah lebih praktis dan efisien. Saat transaksi tidak perlu repot menyiapkan uang tunai dan kembalian,” tambah Dewi.

See also  IFC Berikan Pinjaman US$ 300 Juta Untuk Bank KB Bukopin

Berita Terkait

UMKM Mau Naik Kelas? Ini Program Pendampingan Pertamina
Dari Davos, Indonesia Bidik Peluang Investasi Digital Global
BKPM dan Pemprov Bali Resmikan Desk Investasi untuk Perkuat Pengawasan PMA
Indonesia Pavilion Gelar Diskusi Strategis di WEF Davos 2026
Konsisten Akselerasi Ekonomi Masyarakat Desa, Bank Mandiri Terima Piagam Penghargaan dari Menteri PDT
Pertamina Salurkan Hibah Teknologi Tepat Guna untuk 100 UMK Program UMK Academy
Kemenperin Percepat Fasilitas Sertifikasi Halal
ICP Desember 2025 Turun ke USD61,10 per Barel

Berita Terkait

Friday, 23 January 2026 - 20:24 WIB

UMKM Mau Naik Kelas? Ini Program Pendampingan Pertamina

Friday, 23 January 2026 - 14:28 WIB

Dari Davos, Indonesia Bidik Peluang Investasi Digital Global

Friday, 23 January 2026 - 07:44 WIB

BKPM dan Pemprov Bali Resmikan Desk Investasi untuk Perkuat Pengawasan PMA

Thursday, 22 January 2026 - 10:40 WIB

Indonesia Pavilion Gelar Diskusi Strategis di WEF Davos 2026

Wednesday, 21 January 2026 - 10:28 WIB

Konsisten Akselerasi Ekonomi Masyarakat Desa, Bank Mandiri Terima Piagam Penghargaan dari Menteri PDT

Berita Terbaru

Berita Utama

Kementerian PU Bergerak Cepat Tangani Longsor Cisarua Bandung Barat

Sunday, 25 Jan 2026 - 09:30 WIB

Olahraga

Proliga 2026, Kejutan, Jakarta Garuda Jaya Kalahkan Juara Bertahan

Saturday, 24 Jan 2026 - 23:23 WIB