Kemendagri: Kedisiplinan Masyarakat Jadi Kunci Kesusksesan Pilkada

Tuesday, 8 December 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Direktur Jenderal (Dirjen) Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Akmal Malik mengatakan, kedisiplinan masyarakat akan menjadi penentu keberhasilan pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2020. Hal itu disampaikannya dalam Webinar “9 Desember, Gunakan Hak Pilihmu” Kompas TV, pada Senin (07/12/20).

“Kedisiplinan warga untuk datang di waktu yang sudah ditentukan oleh KPU, menjadi kunci keberhasilan pencoblosan 9 Desember nanti,” kata Akmal.

Ia menambahkan, segala persiapan pesta demokrasi itu dapat dipastikannya berjalan dengan baik, semua pihak yang terlibat terus berkoordinasi dalam memastikan kesiapan Pilkada. “Kami melihat semua kesiapan sudah running well, sudah berjalan bagus, tinggal lagi-lagi persoalannya dan kuncinya ada pada kedisiplinan masyarakat,” ujarnya.

Atas kesiapan itu, ia pun meminta agar masyarakat tak ragu dalam menyalurkan aspirasinya dengan mencoblos surat suara pada 9 Desember nanti dengan menerapkan protokol kesehatan.

“Pilkada ini adalah kegiatan formal yang sudah terencana dengan sangat baik sekali. Pemerintah, aparat penegak hukum, Satgas Covid, dan penyelenggara sudah berkoordinasi sejak jauh-jauh hari, dan kita sudah menyiapkan tahapan dengan baik. Tugas masyarakat hanya patuhi protokol kesehatan, datang ke lokasi pada jadwal yang sudah ditentukan oleh KPU,” pungkasnya.

See also  Mendagri Usul Daerah Perbanyak 3T dan Cek Kepatuhan 4M

Berita Terkait

Pendaftaran PLN Journalist Award 2024 Tinggal Sebulan Lagi, Kirimkan Karya Jurnalistik Terbaikmu!
Insiden Kecelakaan di KM 08 Tol Japek, Petugas Lakukan Aksi Cepat Evakuasi
Munas Golkar, Bahlil Lahadalia Resmi Jadi Ketum Golkar
Dirut PLN Raih Penghargaan Tokoh Inspiratif Penggerak Transisi Energi
KLHK Bangun Market Access Player yang Profesional
Transformasi Digital Pelayanan Publik Harus Utamakan Kepentingan Publik
PPKM Mikro DKI Jakarta Kembali Perpanjang Hingga 3 Mei 2021
Semua Pegawai KPK Jadi ASN, Pakar Hukum UGM: Sudah Sekarat, Bubarkan Saja

Berita Terkait

Wednesday, 2 October 2024 - 09:09 WIB

Pendaftaran PLN Journalist Award 2024 Tinggal Sebulan Lagi, Kirimkan Karya Jurnalistik Terbaikmu!

Saturday, 24 August 2024 - 20:34 WIB

Insiden Kecelakaan di KM 08 Tol Japek, Petugas Lakukan Aksi Cepat Evakuasi

Wednesday, 21 August 2024 - 16:49 WIB

Munas Golkar, Bahlil Lahadalia Resmi Jadi Ketum Golkar

Tuesday, 6 August 2024 - 16:50 WIB

Dirut PLN Raih Penghargaan Tokoh Inspiratif Penggerak Transisi Energi

Tuesday, 27 April 2021 - 15:36 WIB

KLHK Bangun Market Access Player yang Profesional

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:15 WIB

Olahraga

Petrokimia Gresik Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:05 WIB

Daerah

BULD DPD RI Evaluasi Tata Kelola Desa Hadapi Tantangan Global

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:15 WIB

Nasional

Menteri PANRB Paparkan Progres Penataan Organisasi KMP Hingga SAKP

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:11 WIB