Prabowo Kembali Kunjungi Masyarakat Korban Gempa Cianjur

Thursday, 8 December 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto Posko Pengungsi kembali mengecek masyarakat terdampak gempa di Desa Cijedil Cianjur Jawa Barat, Rabu (7/12).

Saat mengunjungi Posko Pengungsi di Desa Cijedil yang merupakan Posko Kopassus ini, Menhan Prabowo mengecek sarana dan prasarana termasuk dapur umum, untuk mengetahui perkembangan bantuan yang diperlukan masyarakat.

“Saya datang untuk melihat kondisi terkini dan apa yang dapat kami tambahkan untuk membantu meringankan beban. Terima kasih kepada TNI, Polri, dan Pemerintah Daerah yang telah bersama-sama segera bereaksi untuk meringankan penderitaan saudara-saudara,” ujarnya.

“Semoga segera pulih dan kita semua dapat melaksanakan kehidupan normal kembali,” lanjut Menhan Prabowo.

Menhan Prabowo pun menyerahkan bantuan 800 paket sembako untuk masyarakat terdampak gempa dan sepeda motor untuk Babinsa untuk mendukung memudahkan petugas mengakses daerah bencana.

Hadir mendampingi Menhan Prabowo dalam kunjungan ke Cianjur, Wakil Kepala Staf TNI AD Letjen TNI Agus Subianto, Komandan Korem 061/Suryakancana, serta Bupati Cianjur

See also  Dokter Indonesia di Jerman Dapat Kembali Mengabdi di Indonesia dengan Cepat dan Mudah

Berita Terkait

Menciptakan Kesejahteraan Rakyat, Wamen Viva Yoga Ingin Bambu Dibudidayakan di Kawasan Transmigrasi
Hasil Pengawasan Haji: Komite III DPD RI Usulkan Langkah Strategis
Tinjau Implementasi Program RB Tematik Ketahanan Pangan, Menteri PANRB: Ketahanan Pangan Penting Untuk Cegah Stunting
Dukung Kemajuan Sepak Bola Nasional, Kementerian PU Perkuat Sinergitas dengan PSSI
Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia
Indonesia-Selandia Baru: Kolaborasi Ekonomi Hijau Menguat
Kemenpar Sasar Pasar MICE Tiongkok Lewat Business Matching
Trafik Jalan Tol Trans Sumatera Meningkat 37,93% Selama Libur Tahun Baru Islam 1447 H

Berita Terkait

Tuesday, 8 July 2025 - 18:14 WIB

Menciptakan Kesejahteraan Rakyat, Wamen Viva Yoga Ingin Bambu Dibudidayakan di Kawasan Transmigrasi

Tuesday, 8 July 2025 - 09:28 WIB

Hasil Pengawasan Haji: Komite III DPD RI Usulkan Langkah Strategis

Thursday, 3 July 2025 - 18:35 WIB

Tinjau Implementasi Program RB Tematik Ketahanan Pangan, Menteri PANRB: Ketahanan Pangan Penting Untuk Cegah Stunting

Thursday, 3 July 2025 - 16:37 WIB

Dukung Kemajuan Sepak Bola Nasional, Kementerian PU Perkuat Sinergitas dengan PSSI

Wednesday, 2 July 2025 - 18:53 WIB

Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia

Berita Terbaru

Doni Haryono ( foto istimewa )

Olahraga

SEA V League 2025, Doni Haryono Belum Siap Lawan Kamboja

Friday, 11 Jul 2025 - 09:29 WIB