Ditjen Polpum Kemendagri Bersama BNPT Bagikan Bendera Merah Putih

Sunday, 14 August 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surabaya – Direktorat Jenderal (Ditjen) Politik dan Pemerintahan Umum (Pol & PUM) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) bersama Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) membagikan bendera merah putih kepada masyarakat Kota Surabaya, Jawa Timur. Acara yang diselenggarakan pada Sabtu (13/8/2022) itu juga turut melibatkan Mitra Deradikalisasi.

Direktur Jenderal (Dirjen) Pol & PUM Kemendagri Bahtiar menyampaikan, kegiatan itu bertujuan untuk memupuk semangat nasionalisme, persatuan, dan kesatuan.

“Kami bersama BNPT melaksanakan kegiatan gerakan membagikan bendera dengan menggandeng Mitra Deradikalisasi,” kata Bahtiar.

Kegiatan kolaboratif ini juga sejalan dengan upaya menyukseskan Gerakan Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati hari ulang tahun (HUT) ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2022.

“Momentumnya sesuai dengan peringatan HUT kemerdekaan, harapannya bukan sekadar seremonial belaka, tapi turut memupuk rasa cinta air,” terang Bahtiar.

Selain itu, momentum kali ini juga bertujuan untuk merefleksikan kembali jiwa nasionalisme masyarakat di tengah kehidupan masyarakat yang plural.

Tak hanya itu, kegiatan tersebut juga dirangkaikan dengan penandatanganan Deklarasi Indonesia Damai oleh masyarakat Kota Surabaya.

See also  Mendes PDTT Lepas Keberangkatan 121 Transmigran Asal Jatim

Berita Terkait

Menteri Rini Buka dan Berpartisipasi dalam Pameran Foto Kartini Masa Kini
Raker Bersama, Kementerian PANRB – Komite I DPD RI Sepakat Perkuat Pelaksanaan RB Daerah dan Manajemen ASN
Kunker ke Pulau Borneo, Wamen Purwadi Apresiasi Layanan Publik di Banjarbaru dan Banjarmasin
Sinergi dengan Menhut, Mendes Yandri Optimis Kopdes Merah Putih Sukses di Kawasan Perhutanan Sosial
Bahas Transmigrasi Bersama Para Bupati, Wamen Viva Yoga: Kementrans Rehabilitasi Sekolah dan Berdayakan Kewirausahaan di Kawasan Transmigrasi
Apresiasi Dosen, Pemerintah Terbitkan Perpres tentang Tunjangan Kinerja
Pecah Rekor, Pembalap Nasional Antusias ikuti Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Putaran Pertama
H+9 Idulfitri 1446 H/2025, JJC Catat Peningkatan Kendaraan Melintas Tol Layang MBZ Arah Jakarta

Berita Terkait

Sunday, 20 April 2025 - 19:39 WIB

Menteri Rini Buka dan Berpartisipasi dalam Pameran Foto Kartini Masa Kini

Friday, 18 April 2025 - 14:03 WIB

Raker Bersama, Kementerian PANRB – Komite I DPD RI Sepakat Perkuat Pelaksanaan RB Daerah dan Manajemen ASN

Thursday, 17 April 2025 - 17:16 WIB

Kunker ke Pulau Borneo, Wamen Purwadi Apresiasi Layanan Publik di Banjarbaru dan Banjarmasin

Tuesday, 15 April 2025 - 22:50 WIB

Sinergi dengan Menhut, Mendes Yandri Optimis Kopdes Merah Putih Sukses di Kawasan Perhutanan Sosial

Tuesday, 15 April 2025 - 20:21 WIB

Bahas Transmigrasi Bersama Para Bupati, Wamen Viva Yoga: Kementrans Rehabilitasi Sekolah dan Berdayakan Kewirausahaan di Kawasan Transmigrasi

Berita Terbaru

Olahraga

PLN Mobile Proliga 2025, LavAni Bekuk Surabaya Samator 3-0

Monday, 21 Apr 2025 - 06:43 WIB

foto istimewa

Berita Terbaru

Transjakarta Terapkan Tarif Khusus Rp1 untuk Kaum Perempuan Besok

Sunday, 20 Apr 2025 - 21:26 WIB

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Pram Bakal Tegur Pengelola Pelabuhan Tanjung Priok

Sunday, 20 Apr 2025 - 21:15 WIB