Biaya Haji 2023 Diusulkan Naik Jadi Rp69 Juta Per Jamaah

Monday, 23 January 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto istimewa

foto istimewa

DAELPOS.com – Kementerian Agama mengusulkan kenaikan dan perubahan komposisi Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 2023.

Kasi Penyelenggara Haji dan Umrah Kemenag Pamekasan, Ilyasak menjelaskan pada tahun 2022 lalu, biaya ibadah haji Rp98,3 juta dengan komposisi 40,5 persen ditanggung calon jemaah yaitu Rp39,8 juta, dan 59,5 persen dari nilai manfaat atau optimalisasi sebesar Rp58,5 juta.

Sedangkan tahun 2023 ini, biaya haji diusulkan jadi Rp98,8 juta, dengan komposisi 70 persen ditanggung calon jemaah yaitu Rp69,1 juta, dan 30 persen dari nilai manfaat Rp29,7 juta.

“Tetapi kita masih menunggu keputusan resmi. Karena masih akan dibahas dengan DPR,” ucapnya, Senin (23/1/2023).

Ilyasak menyampaikan usulan itu atas pertimbangan untuk memenuhi prinsip keadilan, dan keberlangsungan dana haji.

Adapun komponen yang dibebankan langsung kepada jemaah, akan digunakan untuk membayar biaya penerbangan dari embarkasi ke Arab Saudi, akomodasi Mekkah dan Madinah, biaya hidup, visa, serta paket layanan masyair.

See also  Ditjen Hubdat Sediakan 3.500 Kursi Bus Mudik Gratis di Libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025

Berita Terkait

Tinjau Implementasi Program RB Tematik Ketahanan Pangan, Menteri PANRB: Ketahanan Pangan Penting Untuk Cegah Stunting
Dukung Kemajuan Sepak Bola Nasional, Kementerian PU Perkuat Sinergitas dengan PSSI
Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia
Indonesia-Selandia Baru: Kolaborasi Ekonomi Hijau Menguat
Kemenpar Sasar Pasar MICE Tiongkok Lewat Business Matching
Trafik Jalan Tol Trans Sumatera Meningkat 37,93% Selama Libur Tahun Baru Islam 1447 H
Haidar Alwi: Kapolri Listyo Sigit adalah Teladan Bhayangkara Sejati.
Sultan Apresiasi Kinerja Pemerintah Dalam Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025

Berita Terkait

Thursday, 3 July 2025 - 18:35 WIB

Tinjau Implementasi Program RB Tematik Ketahanan Pangan, Menteri PANRB: Ketahanan Pangan Penting Untuk Cegah Stunting

Thursday, 3 July 2025 - 16:37 WIB

Dukung Kemajuan Sepak Bola Nasional, Kementerian PU Perkuat Sinergitas dengan PSSI

Wednesday, 2 July 2025 - 18:53 WIB

Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia

Tuesday, 1 July 2025 - 19:02 WIB

Indonesia-Selandia Baru: Kolaborasi Ekonomi Hijau Menguat

Tuesday, 1 July 2025 - 18:49 WIB

Kemenpar Sasar Pasar MICE Tiongkok Lewat Business Matching

Berita Terbaru

Daerah

DPD RI Gelar FGD Susun RUU Pengelolaan Perubahan Iklim

Monday, 7 Jul 2025 - 21:20 WIB