PWRI Kabupaten Tolitoli Gelar Jalan Santai Untuk Memperingati Hari Ulang Tahunnya Yang Ke 57

Friday, 25 October 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Untuk memperingati Hari Ulang Tahun Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI) ke-57 Tahun 2019 di Kabupaten Tolitoli, dilaksanakan kegiatan jalan santai pada Jumat pagi (25/10) yang diikuti oleh para pensiunan yang tergabung dalam kepengurusan dan keanggotaan PWRI Tolitoli.

Kegiatan jalan santai itu dilepas secara resmi oleh Bupati Tolitoli diwakili Sekretaris Daerah Drs Hi. Mukaddis Syamsuddin. M.Si di halaman kantor Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Ogo Malane Tolitoli.

Dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan oleh Drs. Hi.Mukaddis Syamsuddin, M.Si, Bupati Tolitoli mengatakan sehari-hari kita selalu disibukkan dengan tugas-tugas rutin yang banyak menuntut konsentrasi keseriusan dan kesungguhan kita bersama energi kita begitu banyak terserap untuk membangun karsa dan karya kita. Karena kesibukan yang mendera itu, sebagian dari kita terkadang sampai melupakan kebutuhan jasmani, meski sekedar untuk olahraga santai, bahkan tidak jarang dari kita juga kurang memperhatikan kesehatan dan kebugaran tubuh. Padahal tugas-tugas yang begitu berat sangat membutuhkan kesiapan dan kesehatan tidak saja dari sisi mental tetapi juga fisik kita.

Kegiatan ini turut dihadiri oleh Ketua DPD PWRI Sulawesi Tengah, para Kepala Perangkat Daerah lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten Tolitoli, Pimpinan Instansi Vertikal, Pimpinan BUMN dan Pimpinan BUMD Kabupaten Tolitoli.

Reporter : ASRIATI RAMLAN
Foto : REZI SANJAYA, SE
(Tim Liputan Bagian Humas dan Protokol Setdakab Tolitoli)

See also  Gus Halim: Perangkat Desa Butuh Kejelasan Status dan Pola Kerja

Berita Terkait

H-8 Lebaran, Volume Kendaraan Melonjak di Ruas Jalan Layang MBZ
DPRD dan Instansi Terkait Awasi Kualitas BBM di SPBU dan Tinjau Proses Distribusi di Fuel Terminal Tolitoli
Kementerian PU Lakukan Penandatanganan KPBU Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik I di Sumatera Barat
Bantu Penanganan Banjir di Banten, Kementerian PU Dorong Pengendalian Tata Ruang di Wilayah Sungai
Mudik Lebaran 2025, PT JMRB Siapkan 25 Titik Ruang Laktasi di Rest Area Travoy
BULD DPD RI Terima Audiensi DPRD Kabupaten Bungo Terkait Pengawasan Perda
DPD RI dan OJK Bahas Penguatan Pengawasan Sektor Keuangan dalam Rapat Kerja Komite IV DPD RI
DPRD, ESDM, Disperindag, dan Hiswana Migas Kunjungi IT Makassar, Pastikan BBM Sesuai Spesifikasi

Berita Terkait

Monday, 24 March 2025 - 22:02 WIB

H-8 Lebaran, Volume Kendaraan Melonjak di Ruas Jalan Layang MBZ

Sunday, 23 March 2025 - 17:45 WIB

DPRD dan Instansi Terkait Awasi Kualitas BBM di SPBU dan Tinjau Proses Distribusi di Fuel Terminal Tolitoli

Saturday, 22 March 2025 - 12:16 WIB

Kementerian PU Lakukan Penandatanganan KPBU Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik I di Sumatera Barat

Saturday, 22 March 2025 - 12:11 WIB

Bantu Penanganan Banjir di Banten, Kementerian PU Dorong Pengendalian Tata Ruang di Wilayah Sungai

Wednesday, 12 March 2025 - 17:15 WIB

Mudik Lebaran 2025, PT JMRB Siapkan 25 Titik Ruang Laktasi di Rest Area Travoy

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Terbaru

183.284 Jemaah Lunasi Biaya Haji Reguler 2025

Wednesday, 26 Mar 2025 - 20:30 WIB

PGN Menggelar Mudik Gratis 2025 / foto ist

Berita Utama

Mudik Gratis 2025, PGN Berangkatkan 1.267 Pemudik

Wednesday, 26 Mar 2025 - 20:25 WIB

Berita Terbaru

Jelang Lebaran, Cadangan Listrik Sistem Jawa Timur Surplus 50%

Wednesday, 26 Mar 2025 - 19:56 WIB

ilustrasi / foto ist

Megapolitan

Jelang Lebaran, Pemprov DKI Salurkan Bansos

Wednesday, 26 Mar 2025 - 19:51 WIB

News

Pemprov DKI Bebaskan Pajak Rumah di Bawah Rp2 Miliar

Wednesday, 26 Mar 2025 - 19:40 WIB