Mandiri Syariah Luncurkan Keyboard Mobile Untuk Mempermudah Transaksi

Thursday, 7 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – PT Bank Syariah Mandiri (Mandiri Syariah) meluncurkan fitur Mandiri Syariah Mobile (MSM) Keyboard untuk untuk mengakomodir tingginya aktivitas dan ketergantungan masyarakat modern pada media digital khususnya handphone.

Direktur IT, Operation and Digital Banking Mandiri Syariah Achmad Syafii menyampaikan Mandiri Syariah merupakan bank syariah pertama yang memiliki layanan mobile keyboard. Saat ini, ada tiga jenis transaksi yang dapat diakses melalui MSM Keyboard yaitu cek mutasi rekening, informasi saldo dan transfer. “Ketiga transaksi tersebut memang yang paling sering digunakan nasabah,” katanya.

MSM Keyboard dapat diakses oleh pengguna Android dengan cara mengaktifkan menu keyboard di Mandiri Syariah Mobile dan memilih Mandiri Syariah Mobile sebagai default keyboardnya.

“Menariknya dengan adanya fitur ini, nasabah semakin mudah melakukan transaksi di Mandiri Syariah Mobile tanpa harus menutup chatting (percakapan) di handphonenya,” jelas Achmad Syafii.

Sebelumnya Mandiri Syariah telah meluncurkan layanan tarik tunai tanpa kartu ATM. “Jadi, masyarakat bisa lebih mudah menarik uang tunai di ATM Mandiri Syariah tanpa harus menggunakan kartu ATM,” ujar Achmad Syafii.

Pengembangan fitur digital berdampak pada peningkatan pendapatan Fee Based Income (FBI) dari mobile banking yang naik 97.63% dari Rp 15.79 miliar per Oktober 2018 menjadi Rp 31.21 miliar per Oktober 2019.

“Insya Allah, dalam upaya kami menjadikan Mandiri Syariah sebagai bank modern yang berbasis layanan teknologi ini, semoga semakin memudahkan nasabah melakukan transaksi, berbagi dan beribadah. Dan menjadi berkah untuk seluruh masyarakat.” tutup Syafii.

See also  Penantian 10 Tahun, Voli Putra Raih Emas

Berita Terkait

Gerak Cepat Kementerian PU Tangani Sungai Muara Pisang Pascabanjir
Bersama Kementerian PU, Hutama Karya Perkuat dan Percepat Dukungan Pemulihan Pascabencana di Aceh
Tol Kutepat Segmen Sinaksak–Simpang Panei Catat 88.867 Kendaraan saat Fungsional Nataru 2025/2026
Kementerian PU Bersihkan 52 Fasilitas Umum di Aceh Tamiang
Kementerian PU Percepat Pembangunan Huntara di Aceh Tamiang, 7 Blok untuk 84 KK Tuntas 10 Januari 2026
Kementerian PU Siagakan 1.709 Alat Berat untuk Penanganan Bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar
Kementerian PU Gerak Cepat Tangani Banjir Bandang Susulan di Kabupaten Agam
RSUD Tamiang sudah mulai beroperasi, Kementerian PU Percepat pembersihan dan penyaluran air bersih

Berita Terkait

Friday, 9 January 2026 - 09:07 WIB

Gerak Cepat Kementerian PU Tangani Sungai Muara Pisang Pascabanjir

Thursday, 8 January 2026 - 10:09 WIB

Bersama Kementerian PU, Hutama Karya Perkuat dan Percepat Dukungan Pemulihan Pascabencana di Aceh

Wednesday, 7 January 2026 - 20:47 WIB

Tol Kutepat Segmen Sinaksak–Simpang Panei Catat 88.867 Kendaraan saat Fungsional Nataru 2025/2026

Wednesday, 7 January 2026 - 00:19 WIB

Kementerian PU Bersihkan 52 Fasilitas Umum di Aceh Tamiang

Tuesday, 6 January 2026 - 15:43 WIB

Kementerian PU Percepat Pembangunan Huntara di Aceh Tamiang, 7 Blok untuk 84 KK Tuntas 10 Januari 2026

Berita Terbaru

News

Bahlil Beberkan PNBP ESDM 2025 Lampaui Target

Friday, 9 Jan 2026 - 13:24 WIB