PDIP Gelar “Demo Memasak Tanpa Minyak Goreng.

Monday, 28 March 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – DPP PDI Perjuangan menyelenggarakan “Demo Memasak Tanpa Minyak Goreng. Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto mengatakan demo masak tanpa minyak goreng dilaksanakan Senin (28/3) pukul 13.00 WIB di kawasan Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan. Dan akan dibuka langsung oleh Ketum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.

Hasto menambahkan demo masak tersebut turut menghadirkan chef terkenal yang akan menunjukkan cara memasak tanpa menggunakan minyak goreng, yakni dengan cara direbus dan dikukus.

Menurut Hasto, event demo kuliner tersebut dilakukan terkait kelangkaan minyak goreng yang terjadi beberapa minggu terakhir. 

“Kami juga akan pamerkan khasanah lokal, bagaimana membuat migor (minyak goreng) dari kelapa,” kata Hasto

Dengan demikian, lanjutnya, dapat mengedukasi masyarakat mengenai kesadaran akan mengolah makanan yang sehat tanpa minyak goreng.

Kegiatan yang diselenggarakan oleh DPP PDI Perjuangan Bidang Pariwisata itu diikuti peserta dari DPD PDI Perjuangan Provinsi DKI Jakarta, Jawa Barat dan Banten, serta DPC PDI Perjuangan se-Jabodetabek.

Acara dapat disaksikan di link https://www.youtube.com/c/PDIPerjuangan dan facebook PDI Perjuangan, pada hari Senin (28/3), pukul 13.30 WIB.

See also  Kemendagri Minta Kepala Daerah Dukung dan Fasilitasi Tahapan Pemilu 2024

Berita Terkait

66 Tahun Dekrit Presiden: Sebuah Peta Jalan
Yulian Gunhar: Sosialisasi Empat Pilar Jadi Momentum Memaknai Sila Pertama Pancasila
MK Pisahkan Pemilu, Sultan Ingatkan Penyelenggara: Waspada Perubahan Data Pemilih
Repdem Ancam Kepung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat
Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden
Senator Mirah Minta Atensi Serius dari Kementerian PKP Terkait Sinkronisasi Kebijakan Perumahan Daerah
Terus Memanas, For Papua MPR RI Serukan Papua Damai
Gunhar Ajak Bersatu dalam Perbedaan

Berita Terkait

Saturday, 5 July 2025 - 15:25 WIB

66 Tahun Dekrit Presiden: Sebuah Peta Jalan

Sunday, 29 June 2025 - 19:34 WIB

Yulian Gunhar: Sosialisasi Empat Pilar Jadi Momentum Memaknai Sila Pertama Pancasila

Saturday, 28 June 2025 - 18:51 WIB

MK Pisahkan Pemilu, Sultan Ingatkan Penyelenggara: Waspada Perubahan Data Pemilih

Friday, 20 June 2025 - 14:59 WIB

Repdem Ancam Kepung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat

Thursday, 19 June 2025 - 17:44 WIB

Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden

Berita Terbaru

Ekonomi - Bisnis

Commuter Line Yogyakarta Kian Diminati: Tumbuh 17% di Awal 2025

Tuesday, 8 Jul 2025 - 18:53 WIB

foto istimewa

Berita Terbaru

Pacu Jalur Kuansing 2025: Pusaka Leluhur, Getarkan Dunia.

Tuesday, 8 Jul 2025 - 18:39 WIB