Direksi WIKA Resmi Melepas 46 Calon Jamaah Haji

Thursday, 2 June 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Direktur Human Capital dan Pengembangan WIKA, Mursyid melepas karyawan yang akan menunaikan ibadah haji ke Mekah, di Masjid Al Barokah, WIKA Tower II, Jakarta,  Selasa (31/5) Tahun ini, keluarga besar WIKA yang melaksanakan ibadah haji tercatat sebanyak 46 orang termasuk istri atau suami. 

“Selanjutnya perkenankan saya mengucapkan selamat kepada saudara-saudara sekalian yang telah berhasil mengikuti seluruh rangkaian kegiatan persiapan hingga sampai pada tahap pemberangkatan ke Arab Saudi,” kata Mursyid dalam sambutannya.

Dalam penuturannya, Mursyid juga tak lupa mengatakan bahwa Haji merupakan pencapaian ibadah individual. Namun, hal ini akan memberikan kontribusi positif bagi lingkungan kerja perusahaan.

Oleh karena itu, para jamaah imbuh Mursyid harus betul-betul menyiapkan diri untuk beradaptasi dengan situasi dan kondisi tersebut. Hilangkan sikap egois, mau menang dan merasa benar sendiri. Buang jauh-jauh sikap arogan dan meremehkan orang lain. Bangun rasa kasih-sayang dan semangat kebersamaan, perkuat persaudaraan, perkokoh persatuan, kembangkan jiwa solidaritas, pupuk sikap toleransi dan saling menghormati, serta tampillah sebagai sosok haji WIKA yang santun dan berakhlakul karimah.

“Semakin baik tempaan ibadah seseorang, akan menghasilkan karakter individu yangunggul. Bagi lingkungan kerja WIKA yang keras, hal ini sangat dibutuhkan terutama dalam membangun hubungan sosial yang positif,” lanjut ia lagi.

See also  Jasa Marga Luncurkan fitur baru Aplikasi Database Digital Layanan Preservasi JIMMS 2.1 "Modul Inventarisasi Jembatan dan Dashboard GIS"

Berita Terkait

PLN Gelar Bazar UMKM di Sarinah, Suguhkan Pesona Timur Indonesia
Pastikan Pelayanan Prima kepada Konsumen, Pertamina Patra Niaga Tingkatkan Inspeksi ke SPBU
Gandeng Investor, Pertamina Tetapkan Pemenang Pertamuda Seed and Scale 2024
Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia
Dukung Kemenangan Bersejarah, PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Match Indonesia – Arab Saudi
Cerita Sukses Pelaku Usaha Berkembang Bersama Rumah BUMN Binaan BRI
Jasa Marga Raih Empat Penghargaan dalam Ajang Stellar Workplace Awards 2024
Electricity Connect 2024 Siap Digelar, Momentum Kolaborasi untuk Transisi Energi

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 13:22 WIB

Pastikan Pelayanan Prima kepada Konsumen, Pertamina Patra Niaga Tingkatkan Inspeksi ke SPBU

Thursday, 21 November 2024 - 17:48 WIB

Gandeng Investor, Pertamina Tetapkan Pemenang Pertamuda Seed and Scale 2024

Thursday, 21 November 2024 - 09:09 WIB

Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia

Wednesday, 20 November 2024 - 17:36 WIB

Dukung Kemenangan Bersejarah, PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Match Indonesia – Arab Saudi

Wednesday, 20 November 2024 - 14:12 WIB

Cerita Sukses Pelaku Usaha Berkembang Bersama Rumah BUMN Binaan BRI

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Juara MTQ Internasional, Kemenag Beri Hadiah Total Rp125 Juta

Sunday, 24 Nov 2024 - 11:00 WIB