Telkom dan Transjakarta Kolaborasi Kembangkan Sistem Teknologi Informasi

Tuesday, 28 February 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Enterprise and Business Service Telkom FM Venusiana R. (kelima dari kanan), Direktur Utama Transjakarta M. Kuncoro Wibowo (kelima dari kiri) berfoto bersama usai proses penandatanganan nota kesepahaman Pengembangan Sistem Teknologi Informasi Transjakarta.

Direktur Enterprise and Business Service Telkom FM Venusiana R. (kelima dari kanan), Direktur Utama Transjakarta M. Kuncoro Wibowo (kelima dari kiri) berfoto bersama usai proses penandatanganan nota kesepahaman Pengembangan Sistem Teknologi Informasi Transjakarta.

DAELPOS.com – Sebagai upaya meningkatkan kolaborasi antara BUMN dan BUMD, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) berkolaborasi dengan PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) untuk meningkatkan layanan dengan teknologi informasi. Kolaborasi ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman yang dilakukan oleh PLT Direktur Enterprise and Business Service Telkom FM Venusiana R. dan Direktur Utama Transjakarta M. Kuncoro Wibowo yang berlangsung di Jakarta, Kamis (26/1).

Pada kesempatannya, Direktur Utama Transjakarta M. Kuncoro Wibowo menyampaikan bahwa “Penandatanganan ini merupakan salah satu langkah awal bagi transformasi di Transjakarta khususnya di bidang teknologi informasi, mulai dari merancang aplikasi yang memudahkan pelanggan, mempersiapkan infrastruktur, hingga tim yang akan menjalankan,” ujarnya.

Menyambut baik kolaborasi ini, PLT Direktur Enterprise and Business Service Telkom FM Venusiana R. menyampaikan, “Telkom berkomitmen untuk berkolaborasi dengan Transjakarta mengembangkan tata kelola dan manajemen pelayanan serta pengembangan sumber daya manusia di bidang teknologi informasi. Sehingga kedepannya, proses operasional di Transjakarta dapat lebih efektif dan efisien,“ ungkap Venusiana.

Melalui kerjasama ini, diharapkan lebih mengoptimalkan perkembangan teknologi informasi di Transjakarta agar dapat membantu pencapaian target transformasi perusahaan yakni, berkurangnya angka kecelakaan serta meningkatkan pendapatan di luar tiket (Non Fare Box).

See also  Kendaraan Keluar Jabotabek Naik 15,92% Dari Lalu Lintas Normal

Berita Terkait

Wamen Investasi ingin OSS Diperkuat, Fiktif Positif Jadi Senjata Baru Kepastian Layanan Perizinan
Akselerasi Prestasi, Mandiri Bintan Marathon Kukuhkan Standar Internasional
APBN 2025: Sehat dan Kredibel di Tengah Ketidakpastian Global
BRI Fokus Langkah Transformasi di Seluruh Aspek
Batam Bentuk Desk Investasi, Genjot Target Kementerian Investasi
BRI Dukung Akses Hunian Terjangkau Melalui Penyaluran FLPP Konsisten
Setengah Abad Epson: Berani Berkreasi, Membangun Integritas
Adopsi Pola Kemitraan PTPN IV, Petani Sawit dari Tiga Provinsi Belajar ke Riau

Berita Terkait

Friday, 4 July 2025 - 21:08 WIB

Wamen Investasi ingin OSS Diperkuat, Fiktif Positif Jadi Senjata Baru Kepastian Layanan Perizinan

Thursday, 3 July 2025 - 15:23 WIB

Akselerasi Prestasi, Mandiri Bintan Marathon Kukuhkan Standar Internasional

Wednesday, 2 July 2025 - 18:51 WIB

APBN 2025: Sehat dan Kredibel di Tengah Ketidakpastian Global

Tuesday, 1 July 2025 - 18:43 WIB

BRI Fokus Langkah Transformasi di Seluruh Aspek

Thursday, 26 June 2025 - 09:29 WIB

Batam Bentuk Desk Investasi, Genjot Target Kementerian Investasi

Berita Terbaru

Politik

66 Tahun Dekrit Presiden: Sebuah Peta Jalan

Saturday, 5 Jul 2025 - 15:25 WIB