Biro PHM Setjen DPD RI Terima Delegasi Diklat PKA

Tuesday, 9 July 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

DAELPOS.com – Kepala Biro Protokol Humas dan Media Setjen DPD RI, Mahyu Darma menerima kunjungan peserta diklat Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA) Angkatan II Kemenkes di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa (09/07/2024).

Kegiatan ini adalah bentuk implementasi edukasi terhadap peserta diklat PKA, yang diharapkan dapat membekali peserta pelatihan dengan nilai-nilai nasionalisme, wawasan kebangsaan dan pemahaman DPD RI sebagai Lembaga Negara.

“Wawasan kebangsaan dan pemahaman mengenai DPD RI dibutuhkan guna menumbuhkan pengetahuan bagi peserta Diklat PKA,” ujar Mahyu Darma di hadapan 50 peserta diklat pelatihan kepemimpinan administrator (PKA) tahun 2024.

Dalam paparannya, Kepala Bagian Humas dan Fasilitasi Pengaduan, Taufik Jatmiko memberikan informasi tentang kegiatan-kegiatan persidangan yang diselenggarakan oleh alat-alat kelengkapan DPD RI serta tugas pokok dan fungsi DPD RI juga melakukan Room Tour keliling kompleks parlemen.

Perwakilan delegasi, Ina Yuniati menambahkan, kegiatan ini adalah bentuk lesson learn yang luar biasa dan sangat bermanfaat untuk diimplementasikan dalam pekerjaan dengan jejaring atau link antara sesama peserta diklat.

“Ini merupakan pengalaman baru bagi peserta diklat pelatihan kepemimpinan administrator angkatan II tahun 2024 dalam melakukan kunjungan ke DPD RI. Diharapkan, dengan hubungan dan jejaring yang disediakan DPD RI di Provinsi se-Indonesia, dapat membawa manfaat untuk para peserta diklat dalam melakukan tugasnya di masing-masing instansi, ” imbuhnya.

See also  Hari Menanam Pohon Indonesia, Pertagas Hijaukan Pantai Utara Jawa

Berita Terkait

Diresmikan Prabowo, Hutama Karya Rampungkan Infrastruktur Energi Kilang Balikpapan
Jaga Akses Bireuen–Aceh Utara, Kementerian PU Bangun Jembatan Krueng Tingkeum
Kementerian PU Mulai Bangun Huntara Modular di Langkahan Aceh Utara, Siapkan Hunian Sementara untuk 60 KK
Pengungsi Aceh Tamiang Masuki Babak Baru, Hutama Karya Pimpin Serah Terima 600 Huntara
Kementerian PU Rampungkan Pemasangan Jembatan Bailey Krueng Beutong untuk Pulihkan Akses Aceh Tengah–Nagan Raya
Seorang Penumpang Kedapatan Kenakan Seragam Pramugari Batik Air
Kementerian PU: Seluruh Jalur Nasional Lintas Aceh Tengah Tersambung 9 Januari 2026
Hutama–WIKA KSO Bangun Fasilitas Kesehatan Terintegrasi di RSUP Sardjito Yogyakarta

Berita Terkait

Tuesday, 13 January 2026 - 20:19 WIB

Diresmikan Prabowo, Hutama Karya Rampungkan Infrastruktur Energi Kilang Balikpapan

Tuesday, 13 January 2026 - 20:05 WIB

Jaga Akses Bireuen–Aceh Utara, Kementerian PU Bangun Jembatan Krueng Tingkeum

Tuesday, 13 January 2026 - 19:54 WIB

Kementerian PU Mulai Bangun Huntara Modular di Langkahan Aceh Utara, Siapkan Hunian Sementara untuk 60 KK

Friday, 9 January 2026 - 08:55 WIB

Pengungsi Aceh Tamiang Masuki Babak Baru, Hutama Karya Pimpin Serah Terima 600 Huntara

Thursday, 8 January 2026 - 18:51 WIB

Kementerian PU Rampungkan Pemasangan Jembatan Bailey Krueng Beutong untuk Pulihkan Akses Aceh Tengah–Nagan Raya

Berita Terbaru

Ekonomi - Bisnis

Gerak Cepat PU–Hutama Karya Tangani Darurat Bencana di Sumatra Utara

Tuesday, 13 Jan 2026 - 20:10 WIB

Berita Utama

Koperasi Desa Merah Putih Bakal jadi Sentra Perputaran Ekonomi Desa

Tuesday, 13 Jan 2026 - 19:13 WIB