Roy Suryo Pamit dari Demokrat

Wednesday, 11 March 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Bertempat di Puri Cikeas, saya sudah menyerahkan SURAT PENGUNDURAN DIRI di Semua Posisi & Jabatan di Partai Demokrat, termasuk selaku Kader setelah +/- 15 tahun berpolitik. (11/3/2020)

Surat sudah diterima langsung oleh Adc Bp SBY dikarenakan Beliau sedang konsentrasi utk menyusun Naskah Pidato dalam Kongres V PD yg sebentar lagi akan diselenggarakan, 14-16 Feb 2020, Semoga lancar & sukses.

Alasan Pengunduran diri lebih bersifat untuk Konsentrasi saya diluar Politik (ada didalam Surat terlampir) yg sebenarnya sudah mulai banyak saya lakukan di hari2 belakangan ini dengan status kembali selaku sebagai Praktisi Multimedia/Telematika lagi atau Pengamat Public-Health.

Sehingga mulai saat ini atribut selaku “Politisi” sudah saya tinggalkan & biarkan semuanya bisa saling berkembang bersama. Mohon juga kreditasi saya selanjutnya kembali sebagaimana Profesi semula seperti diatas.

Akhir kata, Semoga ini dapat dianggap sebuah Pernyataan Resmi. Sekali lagi Terimakasih banyak atas semua support yg telah diberikan selama ini, tentu selain kepada Keluarga besar pak SBY, Mas Agus & Mas Ibas, juga kepada Segenap jajaran Partai Demokrat dimana saja berada & Seluruh Rekan2 Media atas kontribusinya selama ini yg sangat luarbiasa.

(KRMT Roy Suryo)
Pemerhati Multimedia/Telematika & Pengamat Public-Health

See also  Jokowi Tegaskan Komitmen Setop Impor Barang Mentah

Berita Terkait

Sambut HUT Ke 13 PT Jasamarga Bali Tol Selenggarakan Temu Pelanggan
Kolaborasi dengan BRIN, Mendes Yandri Yakin Berhasil Majukan Desa hingga Tingkatkan GDP Indonesia
Pelaksanaan Program Swasembada Pangan, Menteri Dody Tinjau Rehabilitasi DI Mrican di Nganjuk
Mendes Yandri Ajak Bank Dunia Sukseskan Program Prabowo
ASDP Siap Sambut Nataru, Maksimalkan Layanan Penyeberangan Jawa-Bali
Tingkatkan Kesadaran Keselamatan Berkendara Kepada Generasi Muda, Jasa Marga Selenggarakan Acara Road Safety Rangers 2024
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
KTT G20 Brasil, Prabowo Tegaskan Komitmen Indonesia Pada Transisi Energi

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 13:16 WIB

Sambut HUT Ke 13 PT Jasamarga Bali Tol Selenggarakan Temu Pelanggan

Friday, 22 November 2024 - 10:52 WIB

Kolaborasi dengan BRIN, Mendes Yandri Yakin Berhasil Majukan Desa hingga Tingkatkan GDP Indonesia

Friday, 22 November 2024 - 10:40 WIB

Pelaksanaan Program Swasembada Pangan, Menteri Dody Tinjau Rehabilitasi DI Mrican di Nganjuk

Friday, 22 November 2024 - 08:28 WIB

Mendes Yandri Ajak Bank Dunia Sukseskan Program Prabowo

Thursday, 21 November 2024 - 13:36 WIB

ASDP Siap Sambut Nataru, Maksimalkan Layanan Penyeberangan Jawa-Bali

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:15 WIB

Olahraga

Petrokimia Gresik Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:05 WIB

Daerah

BULD DPD RI Evaluasi Tata Kelola Desa Hadapi Tantangan Global

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:15 WIB