Petahana dan Calon Kepala Daerah Baru Punya Kesempatan yang Sama pada Pilkada Serentak Tahun 2020

Tuesday, 23 June 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Plt. Dirjen Politik dan Pemerintahan Umum yang juga Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri, Bahtiar menegaskan, setiap calon kepala daerah yang akan maju pada Pilkada Serentak Tahun 2020 memiliki kesempatan yang sama dalam menawarkan gagasan dan inovasi.

“Baik petahana maupun calon baru punya kesempatan yang sama untuk menawarkan gagasan dan inovasi kepada masyarakat,” kata Bahtiar di Jakarta, Selasa (23/06/2020).

Sebagaimana diketahui, perhelatan pesta demokrasi di tingkat daerah kali ini berbeda dengan sebelumnya. Kondisi pandemi Covid-19 menjadi ujian kepemimpinan bagi semua pemimpin di setiap tingkatan. Oleh karenanya, Covid-19 diharapkan menjadi ajang petahana maupun calon kepala daerah lainnya untuk menawarkan terobosan dan gagasannya dalam menghadapi wabah ini.

“Pilkada di tengah pandemi ini adalah ajang adu gagasan dan ajang kompetisi ide untuk atasi Covid-19, sekaligus membangkitkan kembali optimisme untuk produktif di berbagai sektor publik dengan protokol kesehatan yang ketat,” jelasnya.

Dengan demikian, setiap calon kepala daerah memiliki kesempatan yang sama untuk mempertaruhkan gagasannya dalam Pilkada Serentak Tahun 2020. Semakin inovatif dan diterima publik, maka semakin besar peluang bagi calon kepala daerah dalam memenangkan hati dan suara masyarakat.

See also  Tidak Ingin Bernasib Seperti Jepang dan Korea, Mendes Yandri Ajak Alumni Unpam Kembali ke Desa BR/Humas/KDPDTT/XI/2024/49

Berita Terkait

Wamen PANRB Dorong Peningkatan Pelayanan Publik Prima di Kalimantan Barat
DPD RI Sahkan Beberapa RUU dan Laporan Kinerja Alat Kelengkapan pada Sidang Paripurna Kelima Belas
Ke Maluku Utara, Wamen Viva Yoga, Merealisasikan Asta Cita Presiden Prabowo untuk Membangun Kawasan Transmigrasi
Tutup Raker, Ini Pesan Mendes dan Wamendes
Apresiasi Penguatan LPKS, LaNyalla: Jatim Mampu Turunkan Pengangguran Terbuka
Dukung Layanan Administrasi Pemerintah, Kementerian PANRB-PERURI Lakukan Perjanjian Penugasan
Kolaborasi Jadi Kunci Menuju Pemerintah Digital Berorientasi Kepuasan Pengguna
Mendes Yandri Ajak Muhammadiyah Bina Desa Sukseskan Kopdes Merah Putih

Berita Terkait

Friday, 18 July 2025 - 10:26 WIB

Wamen PANRB Dorong Peningkatan Pelayanan Publik Prima di Kalimantan Barat

Thursday, 17 July 2025 - 17:04 WIB

DPD RI Sahkan Beberapa RUU dan Laporan Kinerja Alat Kelengkapan pada Sidang Paripurna Kelima Belas

Wednesday, 16 July 2025 - 22:47 WIB

Ke Maluku Utara, Wamen Viva Yoga, Merealisasikan Asta Cita Presiden Prabowo untuk Membangun Kawasan Transmigrasi

Tuesday, 15 July 2025 - 21:33 WIB

Tutup Raker, Ini Pesan Mendes dan Wamendes

Tuesday, 15 July 2025 - 21:19 WIB

Apresiasi Penguatan LPKS, LaNyalla: Jatim Mampu Turunkan Pengangguran Terbuka

Berita Terbaru

Olahraga

Indonesia Sikat Thailand di Kejuaraan Voli Asia U-16

Friday, 18 Jul 2025 - 18:28 WIB