Serah Terima Secara Simbolis Hewan Kurban dari Islamic Relief Worldwide Kepada Kemendagri

Sunday, 2 August 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1441 H Sekretaris Jenderal (Sekjen) Muhammad Hudori mewakili Kemendagri menerima secara simbolis hewan kurban dari Islamic Relief Worldwide kepada masyarakat Kabupaten Pandeglang, bertempat di Kediaman pribadi Sekjen Kemendagri, Pandeglang, Banten, Sabtu (1/08/2020).

Pada kesempatan tersebut, Sekjen juga bersyukur atas kurban yang diberikan. Ia berharap ke depannya ada formula untuk diberikan ke daerah-daerah yang juga membutuhkan. Karena sekarang ini baru tersebar di 4 (empat) wilayah yaitu Kecamatan Sumur, Cimanggu, Cipariuk dan Cikole.

“Ini syukur Alhamdulillah di Cikole Ibu Bupati, saya mendapat kabar dari Pak Nanang ini jumlah sapi yang diberikan berjumlah 11 ekor sapi dan 5 ekor kambing,” tuturnya.

Selain itu, Sekjen menuturkan agar ke depannya, baik satuan kerja perangkat daerah (SKPD), Islamic Relief Worldwide dan Kemendagri sendiri dapat bekerja sama dan berkomitmen untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat bagi kemajuan daerah Pandeglang.

“Supaya ini ada satu komitmen ada kerjasama kolaborasi antara misalnya Kemendagri, Islamic Relief Worldwide dengan Local Goverment-nya, yaitu Pandeglang dengan Provinsi Banten saya kira,”terangnya.

Kemudian, Ia juga menyampaikan akan terus mendukung penuh program Islamic Relief Worlwide terutama yang bermanfaat.

“Ke depan Pak Nanang Islamic Relief Worlwide, saya akan terus dukung terutama untuk mendukung program yang tekait terutama yang ada hubungannya dengan Pandeglang,” tuturnya.

See also  Hari Bekantan, Terminal BBM Banjarmasin Pertamina Bersama Bupati Barito Kuala Resmikan Ekowisata Mangrove Rambai Center

Berita Terkait

Irman Gusman Kembali Salurkan PIP Rp1,205 Miliar untuk 2.008 Siswa SD, SMP dan SMK di Sumatera Barat
GKR Hemas dan Yashinta Dorong DIY Jadi Provinsi Paling Aman Bagi Perempuan
Senator Mirah Dorong Penguatan Kesiapsiagaan NTB Hadapi Cuaca Ekstrem Jelang Nataru
HK Realtindo Luncurkan Show Unit Damar di H City Sawangan
BAP DPD RI Perkuat Advokasi Penyelesaian Konflik Kawasan Hutan di Aceh
Setjen DPD RI Perkuat Sistem Revisi Anggaran yang Cepat, Terpadu, dan Akuntabel
Warga Blitar Terlantar di Banda Aceh Dipulangkan atas Peran dan Bantuan Haji Uma
Putri Aceh dan Putra Jawa Timur Dinobatkan Menjadi Duta DPD RI 2025

Berita Terkait

Wednesday, 7 January 2026 - 13:02 WIB

Irman Gusman Kembali Salurkan PIP Rp1,205 Miliar untuk 2.008 Siswa SD, SMP dan SMK di Sumatera Barat

Thursday, 18 December 2025 - 22:27 WIB

GKR Hemas dan Yashinta Dorong DIY Jadi Provinsi Paling Aman Bagi Perempuan

Monday, 8 December 2025 - 12:24 WIB

Senator Mirah Dorong Penguatan Kesiapsiagaan NTB Hadapi Cuaca Ekstrem Jelang Nataru

Saturday, 6 December 2025 - 18:21 WIB

HK Realtindo Luncurkan Show Unit Damar di H City Sawangan

Saturday, 22 November 2025 - 16:31 WIB

BAP DPD RI Perkuat Advokasi Penyelesaian Konflik Kawasan Hutan di Aceh

Berita Terbaru

Ekonomi - Bisnis

Diplomasi Investasi RI dan Capaian di WEF Davos 2026

Monday, 26 Jan 2026 - 23:00 WIB

Berita Terbaru

BPK Mulai Pemeriksaan LK TA 2025, Kementerian PU Tekankan Akuntabilitas

Monday, 26 Jan 2026 - 22:39 WIB