Hindari Motor, Bus Sruduk Showroom Mobil di Jakarta Timur

Wednesday, 2 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto istimewa

foto istimewa

DAELPOS.com – Kecelakaan terjadi di Jalan I Gusti Ngurah Rai, Klender, Jakarta Timur, pada Rabu (2/11/2022) pagi.

Insiden ini terjadi saat sebuah bus Hiba Utama Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) menghindari pengendara sepeda motor yang memotong jalan.

Akibat terlalu mendadak menginjak rem, bus oleng dan menabrak sebuah bangunan showroom mobil dan pengendara sepeda motor.

“Saya lagi menuju Klender, ada sepeda motor memotong jalan tiba-tiba ke kanan,” klaim Sopir Bus Hiba Utama, Alifudin, dilokasi kejadian, Rabu (2/11/2022).

Baca Juga: Ibu Brigadir J Minta Putri dan Ferdy Sambo Sadar dan Bertobat

Sementara berdasarkan info dari akun Instagram Update Info Jakarta, insiden terjadi akibat pengemudi bus tersebut diduga salah menginjak pedal rem menjadi gas.

“Bus yang hendak berputar arah nyelonong dan tabrak ruko showroom, diduga sang sopir salah injak pedal rem,” tulis akun Instagram Update Info Jakarta, pagi ini.

Akibat kejadian ini, satu orang pengendara sepeda motor luka-luka dan dibawa ke rumah sakit terdekat. Sejumlah mobil yang terparkir di dalam showroom mengalami kerusakan.

See also  PLN Icon Plus Percepat Pemulihan Jaringan Melalui Perbaikan Backbone di Batang Toru, Tapanuli Selatan

Berita Terkait

Kementerian PU Bergerak Cepat Tangani Longsor Cisarua Bandung Barat
Hutama Karya Bangun 80 Titik SPPG, Perkuat MBG di Hari Gizi Nasional 2026
Harga Pangan Turun, Cabai Rawit dan Bawang Merah Terkoreksi
Menteri Dody Tinjau Rumah Hunian Kementerian PU di Batang Toru Tapsel
Kementerian PU Respons Cepat Tangani Krisis Air Bersih Akibat Sumur Warga Kering
Menteri Rini: Transformasi Pelayanan Publik Diarahkan Berbasis Kebutuhan Manusia
Indonesia Tegaskan Posisi sebagai Destinasi Investasi Berkelanjutan di WEF 2026
Hutama Karya Catat 594 Ribu Kendaraan di Tol Trans Sumatera Selama Libur Isra Mi’raj 2026

Berita Terkait

Sunday, 25 January 2026 - 09:30 WIB

Kementerian PU Bergerak Cepat Tangani Longsor Cisarua Bandung Barat

Sunday, 25 January 2026 - 09:23 WIB

Hutama Karya Bangun 80 Titik SPPG, Perkuat MBG di Hari Gizi Nasional 2026

Saturday, 24 January 2026 - 14:37 WIB

Harga Pangan Turun, Cabai Rawit dan Bawang Merah Terkoreksi

Saturday, 24 January 2026 - 14:12 WIB

Menteri Dody Tinjau Rumah Hunian Kementerian PU di Batang Toru Tapsel

Saturday, 24 January 2026 - 14:07 WIB

Kementerian PU Respons Cepat Tangani Krisis Air Bersih Akibat Sumur Warga Kering

Berita Terbaru

Berita Utama

Kementerian PU Bergerak Cepat Tangani Longsor Cisarua Bandung Barat

Sunday, 25 Jan 2026 - 09:30 WIB