Jokowi tiba di Singapura akan Hadiri Ecosperity Week 2023

Wednesday, 7 June 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Setelah menempuh perjalanan selama kurang lebih 1 jam 30 menit, Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana Jokowi tiba di Bandara Internasional Changi, Singapura, Rabu (07/06/2023). Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 mendarat di Bandara Changi sekitar pukul 10.22 waktu setempat.

Setelah turun dari pesawat, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana tampak disambut oleh Kepala Protokol Negara Singapura Chia Wei Wen, Deputi Dirjen ASEAN Singapura Karen Ong, Dubes Singapura untuk RI Kwok Fook Seng dan istri, Dubes RI untuk Singapura Suryo Pratomo dan istri, Atase Pertahanan RI Singapura Kolonel Pnb. Achmad Zailani dan istri, serta CEO Temasek Foundation Ng Boon Heong.

Dari bandara, Presiden dan Ibu Iriana akan menuju ke Sands Expo & Convention Center, Singapura, untuk menghadiri Ecosperity Week 2023 yang digelar oleh Temasek Foundation. Presiden akan menjadi pembicara dan turut mempromosikan investasi Indonesia utamanya di bidang transisi energi, infrastruktur hijau, dan pembangunan Ibu Kota Nusantara.

See also  Diperiksa Polisi Senin, Said Didu Banjir Dukungan: Jangan Mundur Pak

Berita Terkait

Kolaborasi PUPR–Hutama Karya dalam Pemulihan Pascabencana Sumatra Barat
Kementerian PU Lanjutkan Penanganan 1.459 Titik Bencana Sumatera, Fokus Pemulihan Infrastruktur Dasar
Nelayan Pidie Jaya Mulai Melaut, Kementerian PU Dorong Geliat Ekonomi Lewat Normalisasi Sungai Krueng Meureudu
Kementerian PU Gerak Cepat Tangani Dampak Bencana di Sumut, Akses Jalan Mulai Pulih
Kemendes Gandeng Bank BRI Perluas Akses dan Pemberdayaan Masyarakat Desa
Hutama Karya Evaluasi Nataru, Trafik Tol Trans Sumatera Tembus 2,4 Juta Kendaraan
3.719 Relawan Kesehatan Dikerahkan, Layani Pengungsi di Ribuan Pos Pengungsian
HUT Ke-75 Snesa Lamongan dan Reuni IKASNESA, Wamen Viva Yoga Ajak Wujudkan Bangsa Unggul

Berita Terkait

Thursday, 8 January 2026 - 16:42 WIB

Kolaborasi PUPR–Hutama Karya dalam Pemulihan Pascabencana Sumatra Barat

Thursday, 8 January 2026 - 16:30 WIB

Kementerian PU Lanjutkan Penanganan 1.459 Titik Bencana Sumatera, Fokus Pemulihan Infrastruktur Dasar

Thursday, 8 January 2026 - 11:28 WIB

Nelayan Pidie Jaya Mulai Melaut, Kementerian PU Dorong Geliat Ekonomi Lewat Normalisasi Sungai Krueng Meureudu

Wednesday, 7 January 2026 - 19:41 WIB

Kementerian PU Gerak Cepat Tangani Dampak Bencana di Sumut, Akses Jalan Mulai Pulih

Wednesday, 7 January 2026 - 00:35 WIB

Kemendes Gandeng Bank BRI Perluas Akses dan Pemberdayaan Masyarakat Desa

Berita Terbaru

News

Bahlil Beberkan PNBP ESDM 2025 Lampaui Target

Friday, 9 Jan 2026 - 13:24 WIB