BIJ Carvan, Strategi Epson Indonesia Mengedukasi Produk Ramah Lingkungan

Thursday, 15 June 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Epson Indonesia di tahun fiscal yang baru ini menghadirkan kembali mobil pamer keliling untuk edukasi sekaligus menciptakan pengalaman produk (brand experience) kepada khalayak.

Head of Visual Instrument & Business Product Printer Epson Indonesia, Zanipar SA Siadari menjelaskan BIJ Caravan akan menawarkan pengalaman baru kepada khalayak dalam berinteraksi dengan brand Epson Indonesia khususnya pada produk Scanner, Business Inkjet Printer, dan T series.

“Kami senantiasa memiliki komitmen untuk menyediakan solusi pencetakan yang ramah lingkungan secara total kepada para pelanggan di Indonesia. Salah satunya, BIJ Caravan yang menghadirkan konsep ruang expo mini yang mobile,” ujarnya di acara peluncuran BIJ Caravan di beberapa kota di Kalimantan, baru-baru ini.

BIJ Caravan merupakan program aktivasi Epson Indonesia yang dikemas dalam pameran keliling dengan menggunakan mobil. BIJ Caravan dilengkapi dengan demo produk, mulai dari printer, scanner, dan program promo dan mobil BIJ Carvan ini dilengkapi dengan tenaga panel surya dalam melakukan operasional demo pencetakan. Termasuk pula menghadirkan produk unggulan dari jajaran Business Inkjet Printer.

Selain itu, BIJ Caravan menyediakan layanan konsultasi dimana pengunjung dapat bertanya secara langsung dengan perwakilan dari Epson Indonesia mengenai produk – produk yang ditampilkan pada BIJ Caravan.

BIJ Caravan diperkenalkan pertama kali kepada publik di Jakarta pada tahun 2019 dan diikuti 100 lebih pengunjung. Mereka sangat antusias mengikuti demo produk termasuk datang untuk melihat produk Epson Indonesia yang hemat energi dan ramah lingkungan, selain itu mobil BIJ Carvan ini telah menggunakan tenaga panel surya sebagai motor penggerak demo unit yang di pamerkan di dalam mobil BIJ Caravan.

Menurut seorang pengunjung, Ahmad Taryadi, program ini sangat bermanfaat bagi konsumen untuk mendapatkan informasi mengenai perkembangan teknologi pada setiap solusi Epson yang tepat.

See also  Cue Café dan Gallery Kaleb Usaha Kekinian Komunitas Difabel Bitung

“Program BIJ Caravan tidak hanya berkeliling di Jakarta saja, tapi akan hadir di beberapa kota besar Indonesia salah satunya di Kalimantan” tandas Zan.

Pada bulan Juli 2023 ini program BIJ Caravan ini tersebar di beberapa area di Kalimantan yakni Banjar baru, Banjarmasin, Tanjung, hingga Tanah Grogot. Sebelumnya program BIJ Caravan ini sudah dilakukan di beberapa daerah di Sumatera yakni di Pekanbaru dan Palembang dan disambut antusias oleh masyarakat dan di dukung oleh Pemerintah setempat. Selanjutnya Epson Indonesia akan terus mengkaji dan melakukan kegiatan BIJ Caravan ini di beberapa daerah lainnya.

Berita Terkait

Unggul Dalam Tata Kelola, BRI Dinobatkan Sebagai The Most Trusted Company 2024
Optimisme Investasi Dorong Pertumbuhan Ekonomi dalam 12th US-Indonesia Investment Summit
H-1 Pilkada, Jasa Marga Catat 136 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
Jelang Nataru, KAI Masih Sediakan Tiket 2.685.760 Kursi
AgenBRILink di Wilayah Transmigrasi Merauke Dorong Kemajuan Ekonomi Lokal
Kuliner UMKM Binaan PLN Laris Manis di Gelaran Electricity Connect 2024, Omzet Melonjak Ratusan Persen
Lima Printer dan Auto Color Chart Reading Portable Table Epson Panen Penghargaan di Good Design Awards 2024
KTT G20, Indonesia Perkuat Komitmen Energi Hijau dan Pajak Internasional

Berita Terkait

Thursday, 28 November 2024 - 09:24 WIB

Optimisme Investasi Dorong Pertumbuhan Ekonomi dalam 12th US-Indonesia Investment Summit

Wednesday, 27 November 2024 - 21:34 WIB

H-1 Pilkada, Jasa Marga Catat 136 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek

Wednesday, 27 November 2024 - 17:31 WIB

Jelang Nataru, KAI Masih Sediakan Tiket 2.685.760 Kursi

Wednesday, 27 November 2024 - 17:21 WIB

AgenBRILink di Wilayah Transmigrasi Merauke Dorong Kemajuan Ekonomi Lokal

Tuesday, 26 November 2024 - 16:33 WIB

Kuliner UMKM Binaan PLN Laris Manis di Gelaran Electricity Connect 2024, Omzet Melonjak Ratusan Persen

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Terbaru

KPU RI Umumkan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 Berjalan Lancar

Thursday, 28 Nov 2024 - 18:41 WIB

Nasional

Mendes Yandri Optimis Indonesia Capai Swasembada Pangan Tahun 2027

Thursday, 28 Nov 2024 - 16:19 WIB