RS Mayapada Cilandak Kebakaran, Petugas Pastikan, Pasien-pasien Aman

Monday, 28 October 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebakaran di RS Mayapada. (foto Net)

Kebakaran di RS Mayapada. (foto Net)

DAELPOS,com – Kebakaran besar melanda Rumah Sakit Mayapada Cilandak, Jakarta Selatan. Kebakaran terjadi di Lantai 5 rumah sakit itu.

Petugas dinas pemadam kebakaran bergerak cepat dan masih terus melakukan upaya pemadaman.

“Kami menerima laporan, kebakaran terjadi pada pukul 19.00 WIB. Saat ini tim masih terus melakukan pemadaman,” ucap operator Sudin Damkar Jakarta Selatan, Surahman, lansir situs nasional, Senin (28/10/2019).

Surahman mengatakan, kebakaran terjadi di lantai 5 rumah sakit, tepatnya di ruang kelistrikan. “Dugaan sementara kebakaran karena terjadi korsleting lilstrik. Saat ini sebanyak 10 mobil dinas pemadam telah berupaya memadamkan,” ucap dia.

Belum diketahui berapa kerugian yang dialami oleh pihak rumah sakit. Namun demikian, dia memastikan sejauh ini tidak ada korban dari insiden tersebut.

Dari informasi diketahui, Petugas rumah sakit juga telah mengevakuasi pasien ke luar gedung. “Pasien-pasien telah dipindahkan, semua aman,” ucap dia.
(red-lapan6online.com)

See also  Pasca pelantikan Kada, Sultan Wacanakan Gubernur Dipilih Secara Tidak Langsung

Berita Terkait

Azhari Cage Sampaikan Persoalan Banjir Aceh Utara di Sidang Paripurna DPD RI
Senator Agita Dorong Perlindungan Anak, Perempuan, dan Penyandang Disabilitas
Pramono Anung Minta Satpol PP Bertindak Sesuai Kewenangan
Pramono-Rano Komitmen Dukung Penuh Persija
Anggota DPD RI DIY Gelar Rapat Kerja Bahas Evaluasi Perda Terkait Pengelolaan Sampah
Ketua DPRD Kena Imbas Gangguan Sistem Bank DKI
Pramono Panggil Direksi Bank DKI Pastikan Dana Nasabah Aman
Layani Nasabah pada Libur Lebaran, Bank DKI Terapkan Operasional Terbatas

Berita Terkait

Wednesday, 16 April 2025 - 13:24 WIB

Azhari Cage Sampaikan Persoalan Banjir Aceh Utara di Sidang Paripurna DPD RI

Tuesday, 15 April 2025 - 09:08 WIB

Senator Agita Dorong Perlindungan Anak, Perempuan, dan Penyandang Disabilitas

Friday, 11 April 2025 - 10:03 WIB

Pramono Anung Minta Satpol PP Bertindak Sesuai Kewenangan

Thursday, 10 April 2025 - 16:57 WIB

Pramono-Rano Komitmen Dukung Penuh Persija

Wednesday, 9 April 2025 - 09:36 WIB

Anggota DPD RI DIY Gelar Rapat Kerja Bahas Evaluasi Perda Terkait Pengelolaan Sampah

Berita Terbaru

Olahraga

PLN Mobile Proliga 2025: Bhayangkara Presisi ke Grand Final

Sunday, 27 Apr 2025 - 21:10 WIB

Olahraga

PLN Mobile Proliga 2025: LavAni Lolos ke Grand Final

Saturday, 26 Apr 2025 - 20:13 WIB