Popsivo Naik ke Peringkat Kedua Klasemen Putaran Pertama

Friday, 28 January 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Juara bertahan Jakarta Mandiri Popsivo Polwan (JMP) naik ke peringkat kedua klasemen putaran pertama, setelah mengalahkan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia (GPP) 3-1 (17-25, 26-24, 20-25, 15-25) dalam lanjutan PLN Mobile Proliga 2022 di GOR Kawah Candradimuka, Padepokan Voli Jenderal Kunarto, Sentul, Bogor.

Tim besutan pelatih asal Thailand, Chamnan Dokmai itu, mengumpulkan enam poin dari empat laga. JMP sekali menelan kekalahan yakni dari pemuncak klasemen Jakarta Pertamina Fastron  1-3.

Dalam laga perdana seri penutup putaran pertama, JMP unggul lebih dulu di ser pertama. Namun, pada set kedua Hanny Budiarti dkk. menyamakan skor 1-1. Padahal pada set kedua itu JMP sudah unggul 24-20. Akan tetapi, GPP menyusul dan mengakhiri set itu dengan 26-24.

“Kami Masih butuh perbaikan khusunya mental ketika sudah unggul dan ketika ada tekanan,” ujar pelatih JMP, Chamnan Dokmai usai laga.

Menurut dia, anak asuhnya belum bisa mengontrol permainan terutama saat butuh satu poin untuk menyudahi laga. “Ini penting bagi kami untuk bahan evaluasi menghadapi putaran nanti,” tukasnya.

Sementara itu, pelatih GPP, Ayub Hidayat mengakui kalau tim asuhannya banyak melakukan kesalahan sendiri, terutama dari servis dan penerimaan bola pertama.

“Ini akan kami benahi di laga berikutnya,. Kesalahan seperti tak boleh terulang,” kata Ayub. GPP akan melakoni laga penutup menghadapi Jakarta Elektrik PLN, Minggu (30/1/2022).(*)

See also  Tembus 34.365 Pendaftar, Jadi Volunteer untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Berita Terkait

Comeback Dramatis, Pertamina Enduro Taklukkan Electric PLN 3-2
Bhayangkara Presisi Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan
Popsivo Polwan Gebuk Medan Falcons di Laga Pembuka Proliga 2026
Pontianak Kota Pembuka Proliga 2026
Jakarta Pertamina Enduro Perkenalkan Tim Proliga 2026, Target Pertahankan Gelar Juara
Bank Mandiri Luncurkan Jakarta Livin’ by Mandiri di Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata Perkenalkan Skuad Putri Proliga 2026
Atlet Jatim Sumbang 91 Medali SEA Games, LaNyalla Angkat Topi

Berita Terkait

Saturday, 10 January 2026 - 01:51 WIB

Comeback Dramatis, Pertamina Enduro Taklukkan Electric PLN 3-2

Friday, 9 January 2026 - 09:04 WIB

Bhayangkara Presisi Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan

Friday, 9 January 2026 - 09:00 WIB

Popsivo Polwan Gebuk Medan Falcons di Laga Pembuka Proliga 2026

Wednesday, 7 January 2026 - 19:54 WIB

Pontianak Kota Pembuka Proliga 2026

Tuesday, 6 January 2026 - 08:57 WIB

Jakarta Pertamina Enduro Perkenalkan Tim Proliga 2026, Target Pertahankan Gelar Juara

Berita Terbaru

Ekonomi - Bisnis

Hutama Karya Lakukan Pemeliharaan Pasca Bencana di Tol Binjai-Langsa

Saturday, 10 Jan 2026 - 02:07 WIB

Olahraga

Comeback Dramatis, Pertamina Enduro Taklukkan Electric PLN 3-2

Saturday, 10 Jan 2026 - 01:51 WIB