Komisi IX Desak BPOM Dukung Pengembangan Industri Obat

Tuesday, 15 February 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Nihayatul Wafiroh / foto istimewa

Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Nihayatul Wafiroh / foto istimewa

DAELPOS.com – Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Nihayatul Wafiroh mendesak Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mendukung pengembangan industri obat dan obat tradisional dalam negeri dengan melakukan pendampingan. 

“BPOM perlu melakukan pendampingan kepada pelaku usaha dan koordinasi lintas sektor dan pemangku kepentingan terkait sebagaimana tercantum dalam Inpres Nomor 6 Tahun 2016,” tegasnya saat memimpin RDP dengan Kepala BPOM dan jajarannya di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Senin (14/2/2022). 

Selain itu, Ninik, sapaan akrab Nihayatul, juga mendesak Badan POM secara serius memperkuat fungsi inteligen dan penyidikan sebagaimana amanat Peraturan Presiden Nomor 80 Tahun 2017. “BPOM juga perlu mengintensifkan pengawasan peredaran obat dan makanan secara online melalui penguatan regulasi dan sistem pengawasan yang dilengkapi dengan investagi dan forensik digital,” jelasnya. 

Terakhir, pihaknya meminta Badan POM untuk meningkatkan pemahaman, kesadaran dan peran serta masyarakat dalam pengawasan obat dan makanan. “Melalui penguatan KIE dan pembersayaan komunitas,” ungkap politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tersebut.

See also  Mulai Konstruksi, PLBN Yetetkun Menjadi Ikon Baru Batas Negara di Boven Digoel Papua

Berita Terkait

Pengungsi Aceh Tamiang Masuki Babak Baru, Hutama Karya Pimpin Serah Terima 600 Huntara
Kementerian PU Rampungkan Pemasangan Jembatan Bailey Krueng Beutong untuk Pulihkan Akses Aceh Tengah–Nagan Raya
Seorang Penumpang Kedapatan Kenakan Seragam Pramugari Batik Air
Kementerian PU: Seluruh Jalur Nasional Lintas Aceh Tengah Tersambung 9 Januari 2026
Hutama–WIKA KSO Bangun Fasilitas Kesehatan Terintegrasi di RSUP Sardjito Yogyakarta
Menpora Erick Ingin Domino Perkuat Industri Olahraga Indonesia
Melalui Bus Esports, Cara Mendes Yandri Bangkitkan Kreativitas Gamer Desa
Mendes Yandri Dampingi Presiden Prabowo Panen Raya Bareng Petani Karawang

Berita Terkait

Friday, 9 January 2026 - 08:55 WIB

Pengungsi Aceh Tamiang Masuki Babak Baru, Hutama Karya Pimpin Serah Terima 600 Huntara

Thursday, 8 January 2026 - 18:51 WIB

Kementerian PU Rampungkan Pemasangan Jembatan Bailey Krueng Beutong untuk Pulihkan Akses Aceh Tengah–Nagan Raya

Thursday, 8 January 2026 - 18:49 WIB

Seorang Penumpang Kedapatan Kenakan Seragam Pramugari Batik Air

Thursday, 8 January 2026 - 17:00 WIB

Kementerian PU: Seluruh Jalur Nasional Lintas Aceh Tengah Tersambung 9 Januari 2026

Thursday, 8 January 2026 - 16:58 WIB

Hutama–WIKA KSO Bangun Fasilitas Kesehatan Terintegrasi di RSUP Sardjito Yogyakarta

Berita Terbaru

Ekonomi - Bisnis

Hutama Karya Lakukan Pemeliharaan Pasca Bencana di Tol Binjai-Langsa

Saturday, 10 Jan 2026 - 02:07 WIB

Olahraga

Comeback Dramatis, Pertamina Enduro Taklukkan Electric PLN 3-2

Saturday, 10 Jan 2026 - 01:51 WIB