Kejam!! Kivlan Zen Dipukul Dokter Jaksa, Tak Diizinkan Berobat

Friday, 31 January 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Perlakuan buruk dialami Mayjen TNI (Purn) Kivlan Zen. Selain diancam oleh jaksa, mantan Kas Kostrad itu mengaku dipukul oleh dokter kejaksaan.

Video pengakuan Kivlan di dunia maya, Rabu (29/1/2020). Kivlan Zen saat ini duduk di kursi terdakwa atas tuduhan kepemilikan senjata api dan perkaranya disidangkan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat.

Peristiwa pemukulan terjadi saat Kivlan meminta izin untuk berobat paru. Bukan diberi izin, Kivlan malah dipukul hingga terjatuh.

“Saya minta berobat, saya tidak berobat sejak Agustus September. Saya nggak dikasih berobat. Sama dokternya kejaksaan saya dipukul, terjatuh saya. Namanya si dokter Wenas, dokter dari kejaksan di rumah sakit kejaksaan di Jakarta Timur,” kata Kivlan di video itu.

Selain dipukul, Kivlan mengaku pernah diancam jaksa. Ia mengatakan dalam persidangan di pengadilan tuduhan jaksa sangat lemah namun jaksa memaksakan agar dirinya tetap dihukum 7,5 tahun penjara.

“Saya (diancam) oleh jaksa supaya hukuman ringan, saya mengakui saja. Jaksa juga bilang supaya hukuman ringan, saya mencabut Tonin (Tonin Tachta Singarimbun) yang sudah memperjuangkan keadilan untuk saya sebagai pengacara. Karena kalau saya pakai Tonin saya kena hukuman berat,” kata Kivlan Zen dalam video itu.[]

See also  Tingkatkan Literasi Energi, Pertamina Sosialisasi Anugerah Jurnalistik Pertamina 2025 Hingga Ujung Barat Indonesia

Berita Terkait

Wamen Viva Yoga Dorong Lembaga Ekonomi Transmigrasi Tumbuh dan Menciptakan Aktivitas Berbagai Usaha
Hadirkan Manfaat Nyata bagi Warga Binaan melalui Program Nusakambangan Berdaya, PLN Peroleh Apresiasi dari Kementerian Imipas
Pertamina Dorong Kemandirian Siswa SMA Lewat Ajang Ganti Oli Gratis di Seluruh Indonesia
PT JJC Berbagi: Santunan Yatim hingga Bantuan Sembako
Wamen Viva Yoga Ajak APDESI Berdayakan Desa Transmigrasi
Mendes Yandri Tegaskan Komitmen Kemendes PDT dalam Penyelenggaraan Keterbukaan Informasi Publik
Peringatan Hari Desa 2026 Targetkan Peningkatan Ekonomi Warga
Diterapkan Sistem Buka-Tutup Di Jalan Raya Garuda Sakti KM 7, Hutama Karya dan Instansi Terkait Imbau Pengguna Jalan Berhati-hati

Berita Terkait

Friday, 21 November 2025 - 12:47 WIB

Wamen Viva Yoga Dorong Lembaga Ekonomi Transmigrasi Tumbuh dan Menciptakan Aktivitas Berbagai Usaha

Friday, 21 November 2025 - 12:41 WIB

Hadirkan Manfaat Nyata bagi Warga Binaan melalui Program Nusakambangan Berdaya, PLN Peroleh Apresiasi dari Kementerian Imipas

Thursday, 20 November 2025 - 16:37 WIB

Pertamina Dorong Kemandirian Siswa SMA Lewat Ajang Ganti Oli Gratis di Seluruh Indonesia

Wednesday, 19 November 2025 - 22:21 WIB

PT JJC Berbagi: Santunan Yatim hingga Bantuan Sembako

Wednesday, 19 November 2025 - 22:14 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak APDESI Berdayakan Desa Transmigrasi

Berita Terbaru

Energy

PLN Icon Plus Tegaskan Peran Strategis di Ajang EC 2025

Friday, 21 Nov 2025 - 22:49 WIB

 Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa / foto ist

Ekonomi - Bisnis

Menkeu Purbaya: Ekonomi RI Q3 Tumbuh 5,04%

Friday, 21 Nov 2025 - 16:43 WIB