Kejari Tangsel-Dinas Kesehatan Gelar Vaksinasi Covid 19

Tuesday, 9 March 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto Istimewa

foto Istimewa

DAELPOS.com – Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Tangerang Selatan ( Tangsel ) Dalam rangka mendukung program Vaksinasi Nasional menuju Indonesia Sehat 2021 dan turut serta menyelesaikan persoalan pandemi Covid-19. bekerja sama dengan dinas kesehatan kota Tangsel menggelar vaksinasi Covid 19 tahap pertama.

Kepala Kejaksaan Negeri  (Kajari) Kota Tangsel Aliansyah Ali melalui Kasi Intel Ryan Anugrah mengatakan Kegiatan vaksinasi Covid 19 diikuti oleh seluruh pegawai dilingkungan Kejaksaan Negeri Tangerang selatan.

“Kegiatan Vaksinasi Covid-19 tahap pertama dilakukan guna pencegahan penyebaran covied-19,”kata Ryan dikonfirmasi usai divaksin yang berlangsung di aula Kejari Tangsel,Serpong, Senin ( 8/02/2020).

“Pelaksanaan vaksinasi ini merupakan langkah mensukseskan program Pemerintah dalam menanggulangi pandemi virus covid-19, kegiatan Vaksinasi  dilaksanakan juga sebagai bentuk pengamanan dini  dilingkungan Kejaksaan Negeri Tangsel, dan dimulai dari pengamanan pada masing-masing personil,” ungkapnya.

Ryan menjelaskan dari 92 jumlah yang akan dilakukan vaksinasi namun tidak dapat dilakukan seluruhnya karena mengalami kendala medis.

“Dari 92 orang yang akan dilakukan vaksinasi  hanya 72 orang yang dapat dilakukan vaksinasi , karenn 20 orang tidak dapat divaksin hal ini dikarenakan ada yang tekanan darah melebihi 140, penyintas, dan ada penyakit bawaan,” bebernya.

Ryan menyebut program vaksinasi merupakan program nasional, berkaitan dengan hal itu Ryan berharap kegiatan vaksinasi dilingkungan Kejari Tangsel dapat menjadi contoh dimasyarakat.

“Kegiatan vaksin program pemerintah Indonesia yang harus kita dukung, dan dapat membantu masyarakatnya dari bahaya corona. Kita dukung program vaksin ini dengan melakukan vaksinasi,” paparnya.(*)

See also  Cegah Konflik Gajah, TNBSS Pasang Kembali GPS Collar

Berita Terkait

Komite IV DPD RI: Program MBG Harus Jadi Investasi SDM dan Penggerak Ekonomi Daerah
Irman Gusman Kembali Salurkan PIP Rp1,205 Miliar untuk 2.008 Siswa SD, SMP dan SMK di Sumatera Barat
GKR Hemas dan Yashinta Dorong DIY Jadi Provinsi Paling Aman Bagi Perempuan
Senator Mirah Dorong Penguatan Kesiapsiagaan NTB Hadapi Cuaca Ekstrem Jelang Nataru
HK Realtindo Luncurkan Show Unit Damar di H City Sawangan
BAP DPD RI Perkuat Advokasi Penyelesaian Konflik Kawasan Hutan di Aceh
Setjen DPD RI Perkuat Sistem Revisi Anggaran yang Cepat, Terpadu, dan Akuntabel
Warga Blitar Terlantar di Banda Aceh Dipulangkan atas Peran dan Bantuan Haji Uma

Berita Terkait

Tuesday, 27 January 2026 - 17:30 WIB

Komite IV DPD RI: Program MBG Harus Jadi Investasi SDM dan Penggerak Ekonomi Daerah

Wednesday, 7 January 2026 - 13:02 WIB

Irman Gusman Kembali Salurkan PIP Rp1,205 Miliar untuk 2.008 Siswa SD, SMP dan SMK di Sumatera Barat

Thursday, 18 December 2025 - 22:27 WIB

GKR Hemas dan Yashinta Dorong DIY Jadi Provinsi Paling Aman Bagi Perempuan

Monday, 8 December 2025 - 12:24 WIB

Senator Mirah Dorong Penguatan Kesiapsiagaan NTB Hadapi Cuaca Ekstrem Jelang Nataru

Saturday, 6 December 2025 - 18:21 WIB

HK Realtindo Luncurkan Show Unit Damar di H City Sawangan

Berita Terbaru

Nasional

Menteri Dody Pantau Penanganan Sungai Kuranji di Sumbar

Friday, 30 Jan 2026 - 20:13 WIB

Nasional

Menteri Dody Tinjau Tanggap Darurat Sungai Air Dingin di Padang

Friday, 30 Jan 2026 - 20:01 WIB

Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana  / foto ist

Berita Utama

Perkuat Kolaborasi, Menpar Dorong Wisata ASEAN Ramah Lingkungan

Friday, 30 Jan 2026 - 13:20 WIB