Dandim 0808/Blitar Bersama Ibu Ketua Persit KCK Cabang XXII Kodim 0808/Blitar Berikan Bantuan Alat Bermain Ke TK Kartika Jaya

Monday, 2 December 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Dandim 0808/Blitar Letkol Inf Kris Bianto, SE di dampingi Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXII Kodim 0808/Blitar Ny. Irine Kris Bianto menyerahkan bantuan alat bermain ke TK Kartika Jaya jajaran Kodim 0808/Blitar.

Bantuan Tempat bermain di terima langsung oleh peserta didik TK dan Kepala sekolah Kartika Jaya Senin (02/12/2019).

Letkol Inf Kris Bianto, SE di dampingi Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXII Kodim 0808/Blitar mengatakan, bantuan alat bermain bagi anak- anak didik TK Kartika jaya di bawah Kodim 0808/Blitar “bertujuan untuk membangkitkan semangat belajar anak-anak serta untuk memotivasi mereka agar tetap semangat dalam menuntut ilmu.

Pada kesempatan tersebut Dandim 0808/Blitar juga berpesan agar dipergunakan bantuan alat bermain ini dengan sebaik mungkin,
sehingga alat bermain ini dapat berguna serta dapat membentuk karakter bagi anak anak TK Kartika Jaya sejak usia dini,” kata Dandim 0808/Blitar.

Sementara itu Kepala Sekolah TK Kartika jaya IV-37 Kalipang Kecamatan Sutojayan Jajaran Kodim 0808/Blitar Ibu Suhartini menyampaikan sangat bersyukur serta mengucapkan terima kasih kepada Dandim 0808/Blitar dan Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXII Kodim 0808/Blitar yang sudah memberikan bantuan alat bermain kepada TK kartika Jaya.

Terima kasih dan apresiasi kepada Komandan Kodim 0808/Blitar bersama Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXII Kodim 0808/Blitar yang telah memberikan bantuan alat bermain kepada TK Kartika Jaya yang selama ini diidamkan oleh anak anak “Ucap ibu Suhartini.

Pada kesempatan tersebut Dandim 0808/Blitar bersama Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana cabang XXII Kodim 0808/Blitar juga bertatap muka dengan sejumlah anak didik TK Kartika Jaya (Red).

See also  KemenkopUKM Targetkan Cetak 100 Koperasi Modern pada 2021

Berita Terkait

Dorong Pengembangan SDM, Jawa Satu Power Bangun Gedung Sekolah
KPU Papua Barat Langkahi Putusan MA Terkait Diskualifikasi UTAYOH, Chaty Uswanas: Putusan yang Rancu dan Lucu
Ketua Komite III DPD RI menerima audiensi FGSNI dan Aliansi Pejuang BPI
Mendes Yandri Kunjungi Destinasi Wisata Pengelola BUMDes di Lampung
Anggota DPD RI Dwi Ajeng Sekar Respaty Lakukan Reses Bersama KPUD Prov. Kepri untuk Evaluasi Persiapan Pilkada Kepri 2024
Gelar Diskusi Panel di Bogor, Minaqu Hadirkan Ketua PP Muhammadiyah Busro Muqoddas
Dukung Komitmen Pemerintah, Komite III DPD RI Dorong RUU Bahasa Daerah Jadi Prioritas Prolegnas
DPD RI Apresiasi “Pahlawan Seni Budaya” Tim Muhibah Angklung

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 09:03 WIB

Dorong Pengembangan SDM, Jawa Satu Power Bangun Gedung Sekolah

Wednesday, 20 November 2024 - 13:34 WIB

KPU Papua Barat Langkahi Putusan MA Terkait Diskualifikasi UTAYOH, Chaty Uswanas: Putusan yang Rancu dan Lucu

Tuesday, 19 November 2024 - 16:42 WIB

Ketua Komite III DPD RI menerima audiensi FGSNI dan Aliansi Pejuang BPI

Saturday, 16 November 2024 - 16:35 WIB

Mendes Yandri Kunjungi Destinasi Wisata Pengelola BUMDes di Lampung

Thursday, 14 November 2024 - 08:46 WIB

Anggota DPD RI Dwi Ajeng Sekar Respaty Lakukan Reses Bersama KPUD Prov. Kepri untuk Evaluasi Persiapan Pilkada Kepri 2024

Berita Terbaru

News

Dapat Hibah 5 juta blanko, Cetak KTP hanya 15 menit

Thursday, 21 Nov 2024 - 13:54 WIB

Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar / foto ist

Berita Utama

Menag Sebut Banyak Perceraian Karena Judol dan Politik

Thursday, 21 Nov 2024 - 13:41 WIB

Berita Terbaru

ASDP Siap Sambut Nataru, Maksimalkan Layanan Penyeberangan Jawa-Bali

Thursday, 21 Nov 2024 - 13:36 WIB