Peringati Hari Santri, NU Gelar 1 Miliar Shalawat Nariyah

Wednesday, 16 October 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Dalam rangkaian peringatan Hari Santri 22 Oktober, PBNU melaksanakan beberapa kegiatan. Kegiatan itu antara lain adalah Malam Puncak Hari Santri Nasional 2019 dengan pembacaan 1 miliar shalawat Nariyah untuk Keselamatan Bangsa secara serentak seluruh Indonesia.

Ketua Lembaga Dakwah PBNU KH. Agus Salim: Dalam pelekasaan kegiatan ini, PBNU mengoordinir warga NU dan juga kalangan pesantren untuk bersama-sama serentak membaca shalawat Nariyah di masing-masing lokasi dan titik domisilinya.

Kegiatan ini berpusat di Masjid Raya KH. Hasyim Asy’ari, Jakarta. Dilaksanakan setelah sholat Isya pada Senin malam Selasa, 21 Oktober 2019.

“Diikuti serentak warga NU dari Sabang sampai Merauke serta luar negeri,” ujar Agus Salim di Gedung PBNU, Jakarta, Selasa (15/10/2019).

Agus Salim: ada beberapa tujuan yang diharapkan dari kegiatan ini. Pertama, mengharap berkah dan sekaligus memohon pertolongan kepada Allah agar bangsa Indonesia selamat dari ancaman apapun. “Kita berharap tetap senantiasa hidup damai dan semoga menjadi apa yang disebut sebagai baldatun thoyyibatun wa rabbun ghafur,” ucapnya.

Kedua: dalam momentum pembacaan 1 miliar shalawat Nariyah ini, PBNU juga ingin mengenang dan sekaligus mendoakan para pahlawan yang gugur dan tulus membela kedaulatan Tanah Air. “Jasa mereka, utamanya para ulama, selain harus kita kenang, yang tidak kalah penting adalah harus kita teladani,” katanya.

Ketua Panitia Pelaksana Malam Puncak Hari Santri Nasional 2019 KH. Misbahul Munir: Acara Masjid Raya KH. Haayim Asy’ari akan diikuti oleh Ulama di Jajaran PBNU. Selain itu, juga akan dihadiri oleh Wakil Presiden.

“Iya, Kyai Ma’ruf akan hadir memberikan pidato kebangsaan, Gubernur DKI Jakarta Pak Anis juga hadir, serta alim ulama,” imbuh Misbah. (DAE)

See also  RS Mayapada Cilandak Kebakaran, Petugas Pastikan, Pasien-pasien Aman

Berita Terkait

Transjakarta Buka Rute Baru Pulo Gadung-Kota Via Kemayoran
Teuku Faisal Resmi Lantik Pengurus Pokja PWI Polres Jakarta Barat Periode 2024-2029, Siap Perkuat Sinergi Media dan Polres
Buka Bedah Buku Prahara Bangsa, LaNyalla Ulas Imperialisme Moderen dan Harapan kepada Presiden Prabowo
DPRD Optimistis Hadapi Tantangan Menuju Kota Global
Pengukuhan dan Rapat Kerja PP Keluarga Alumni Universitas Pancasila (KAUP) Periode 2022-2026
Legislator DPRD DKI: Optimistis Perayaan Nataru di Jakarta Aman
Alokasi Anggaran MBG Turun Jadi 10 Ribu perporsi, Sultan: Asal Gizinya Lengkap dan Seimbang
Wakil Ketua DPD RI Tamsil Linrung: Kredibilitas Pilkada Serentak Jadi Pertaruhan Demokrasi

Berita Terkait

Friday, 20 December 2024 - 19:06 WIB

Transjakarta Buka Rute Baru Pulo Gadung-Kota Via Kemayoran

Thursday, 19 December 2024 - 14:47 WIB

Teuku Faisal Resmi Lantik Pengurus Pokja PWI Polres Jakarta Barat Periode 2024-2029, Siap Perkuat Sinergi Media dan Polres

Tuesday, 17 December 2024 - 19:01 WIB

Buka Bedah Buku Prahara Bangsa, LaNyalla Ulas Imperialisme Moderen dan Harapan kepada Presiden Prabowo

Monday, 16 December 2024 - 13:07 WIB

DPRD Optimistis Hadapi Tantangan Menuju Kota Global

Sunday, 15 December 2024 - 19:44 WIB

Pengukuhan dan Rapat Kerja PP Keluarga Alumni Universitas Pancasila (KAUP) Periode 2022-2026

Berita Terbaru

Berita Utama

Wamen Diana: Underpass Joglo di Surakarta Tuntas Akhir Desember 2024

Saturday, 21 Dec 2024 - 18:34 WIB