Pemindahan Ibukota, Peluang Memajukan Masyarakat Kalimantan

Wednesday, 19 February 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memutuskan Ibu Kota Negara akan dipindah dari Jakarta ke Kalimantan Timur. Tentu, dengan pindahnya ibukota ke Kalimantan Timur, ini jadi peluang besar untuk memajukan masyarakat di Kalimantan Timur dan secara umum seluruh Pulau Kalimantan.

” Nah peluang yang ditangkap lagi adalah adanya keputusan Bapak Presiden untuk memindahkan Ibu Kota Negara ke Kalimantan Timur. Inilah peluang yang sangat penting sekali untuk masyarakat Kalimantan,” kata Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian usai menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Regional Kalimantan di Kota Pontianak, Rabu (19/2/2020).

Sebab dengan pindahnya ibukota lanjut Tito, sekitar 1,5 juta orang akan pindah ke Kalimantan. Tentu, ini akan menggerakan roda perekonomian. Sebab yang pindah, membutuhkan banyak hal, mulai dari makannya, sekolah dan tempat tinggal. Ini akan menciptakan multiplayer effect yang luar biasa.

” Multi player effect-nya akan luar biasa,” ujarnya.

Konektivitas pembangunan akan tercipta kata Tito. Belum lagi nanti kedutaan-kedutaan negara sahabat pun akan pindah di ibukota negara yang baru. Konektivitas transportasi juga bakal meningkat lewat bandara dan pelabuhan. Akan banyak penerbangan langsung dari berbagai negara ke Kalimantan.

” Otomatis bukan hanya Kaltara, Kalbar, Kalteng, Kalsel atau Kaltim yang akan terdongkrak tapi daerah sekitarnya juga akan terdongkrak, pertanian perkebunan, sekolah dan lain-lain, seperti jalan, akan terbangun, karena kebutuhan, ” katanya. []

See also  Dampingi Mendagri di Gorontalo, Dirjen Bina Keuda Sampaikan Arah Kebijakan APBD TA 2023

Berita Terkait

Menteri Dody Tinjau Modernisasi Daerah Irigasi Siman di Jombang
Wamen Diana Bertemu Wamendikdasmen, Bahas Program Revitalisasi Sekolah/Madrasah Tahun 2025
DPD RI, APDESI, dan KPPOD Bahas Tata Kelola Pemerintahan Desa
Tidak Ingin Bernasib Seperti Jepang dan Korea, Mendes Yandri Ajak Alumni Unpam Kembali ke Desa BR/Humas/KDPDTT/XI/2024/49
Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Kementerian PANRB Dorong Budaya Berinovasi
Jelang Nataru, Senator Mirah Minta Kementan dan Bulog Kawal Stok Pangan
Wamen Diana Tinjau Kesiapan Tol Trans Jawa untuk Nataru 2025
Dorong Pengembangan SDM, Jawa Satu Power Bangun Gedung Sekolah

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 16:44 WIB

Menteri Dody Tinjau Modernisasi Daerah Irigasi Siman di Jombang

Friday, 22 November 2024 - 16:39 WIB

Wamen Diana Bertemu Wamendikdasmen, Bahas Program Revitalisasi Sekolah/Madrasah Tahun 2025

Friday, 22 November 2024 - 12:39 WIB

DPD RI, APDESI, dan KPPOD Bahas Tata Kelola Pemerintahan Desa

Thursday, 21 November 2024 - 17:51 WIB

Tidak Ingin Bernasib Seperti Jepang dan Korea, Mendes Yandri Ajak Alumni Unpam Kembali ke Desa BR/Humas/KDPDTT/XI/2024/49

Thursday, 21 November 2024 - 09:14 WIB

Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Kementerian PANRB Dorong Budaya Berinovasi

Berita Terbaru

Megapolitan

Kick Off Menuju Lima Abad Kota Jakarta

Friday, 22 Nov 2024 - 21:51 WIB