PAN Minta Menkeu Sahkan Anggaran Rp 11 Triliun untuk Anak Yatim

Tuesday, 21 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 DPR RI Fraksi PAN, Yandri Susanto / Ist

DPR RI Fraksi PAN, Yandri Susanto / Ist

DAELPOS.com – Ketua Komisi VIII DPR RI Fraksi PAN, Yandri Susanto meminta Menteri Keuangan segera menyetujui anggaran 11,6 Triliun untuk anak yatim.

Sebelumnya pengajuan anggaran untuk anak yatim tersebut telah diketok palu oleh Yandri dalam sidang di Komisi VIII DPR RI Agustus lalu, namun tak kunjung disetujui oleh Kementerian Keuangan.

Menurut Yandri, yang juga Wakil Ketua Umum PAN ini, selama 76 tahun Indonesia merdeka belum pernah negara memberikan anggaran khusus untuk yatim piatu. Padahal anggaran untuk yatim piatu adalah perintah UUD 1945.

“Dalam sidang Komisi VIII DPR Agustus lalu saya sudah ketok persetujuan anggaran 11,6 Triliun untuk anak yatim piatu sebanyak 4,05 juta orang untuk tahun anggaran 2022. Sekarang bola ada di Menteri Keuangan,” ungkapnya.

“Karena itu kami meminta Menkeu segera menyetujui anggaran untuk anak yatim ini. Bagaimanpun ini adalah perintah UUD 1945 dan selama Indonesia merdeka belum pernah ada. Padahal anak yatim piatu ini harus mendapatkan perhatian penuh dari pemerintah,” lanjutnya.

Legislator Dapil Serang-Cilegon ini memastikan DPR RI akan mengawasi penuh penggunaan Anggaran untuk Yatim Piatu ini.

“Kewajiban kami memastikan seluruh Anggaran untuk anak yatim ini tepat sasaran dan benar benar memberi manfaat untuk Anak Yatim di seluruh Indonesia,” tutup Yandri.

See also  UU Ibu Kota Negara Sebagai Landasan Hukum Ibu Kota Baru

Berita Terkait

Anggota MPR RI Yulian Gunhar: Persatuan Adalah Fondasi di Tengah Pelambatan Ekonomi
Yulian Gunhar Galang Persatuan Lewat Sosialisasi 4 Pilar dalam Suasana Hari Pendidikan Nasional
Pemuda di Garis Depan Pembangunan Berkelanjutan: BKSAP Tekankan Pentingnya Investasi pada Generasi Muda
PHK Massal Industri Media, Gus Hilmy: Alarm Bagi Demokrasi
Mencari Pengganti Hasan Nasbi, Saiful Huda Ems Sebut Haidar Alwi Paling Mumpuni
Yulian Gunhar Gelar Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Desa Kenten Laut, Banyuasin
Hari Kartini, Puan: Perempuan RI Harus Berani Bersuara
Perkuat Kolaborasi, Mendes Yandri Ingin GP Ansor Manfaatkan Jaringan Dukung Pembangunan Desa

Berita Terkait

Saturday, 10 May 2025 - 16:44 WIB

Anggota MPR RI Yulian Gunhar: Persatuan Adalah Fondasi di Tengah Pelambatan Ekonomi

Tuesday, 6 May 2025 - 18:58 WIB

Yulian Gunhar Galang Persatuan Lewat Sosialisasi 4 Pilar dalam Suasana Hari Pendidikan Nasional

Tuesday, 6 May 2025 - 18:35 WIB

Pemuda di Garis Depan Pembangunan Berkelanjutan: BKSAP Tekankan Pentingnya Investasi pada Generasi Muda

Sunday, 4 May 2025 - 19:08 WIB

PHK Massal Industri Media, Gus Hilmy: Alarm Bagi Demokrasi

Wednesday, 30 April 2025 - 07:51 WIB

Mencari Pengganti Hasan Nasbi, Saiful Huda Ems Sebut Haidar Alwi Paling Mumpuni

Berita Terbaru