Di Ambon, Ganjar Janji Bangun SMK Gratis untuk Keluarga Kurang Mampu

Tuesday, 30 January 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – “Saya buatkan SMK gratis khusus untuk mereka dari keluarga miskin, alhamdulillah tiga tahun sekolah dan tahun berikutnya sudah bekerja dan kemiskinan itu diselesaikan oleh anak-anak dari keluarga miskin,” ucap Ganjar.

Dia akan memprioritaskan anak-anak perempuan dari keluarga miskin di Maluku untuk bersekolah secara gratis di SMK yang dibangun nanti. Setelah itu, dia berharap ada lulusan SMK yang lanjut ke jenjang perguruan tinggi.

“Kita harapkan minimal ada satu anaknya bisa menjadi sarjana dari perempuan bisa bersekolah tinggi punya usaha yang tinggi dan mereka akan setara dengan laki-laki,” ucap politikus PDIP itu.

Ganjar mengatakan keinginannya membangun SMK gratis saat menjabat Gubernur Jawa Tengah sudah terealisasi. Kini, ia ingin melanjutkannya di daerah lain. Dia yakin rencananya itu bisa direalisasikan di Maluku jika memenangkan Pilpres 2024 nanti bersama cawapres Mahfud MD.

Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo menggelar kampanye akbar di Kota Ambon Maluku pada Senin (29/1) setelah menggelar kampanye akbar di Jogja pada Minggu (28/1). Selanjutnya, Ganjar akan mengunjungi Pulau Banda, Kecamatan Banda, Kabupaten Maluku Tengah. Disana, Ganjar akan bertemu dengan Nelayan dan Petani Pala. Ganjar akan menyerap aspirasi dari nelayan dan petani demi kemakmuran Maluku.

See also  DPN Seknas Jokowi Gelar Rapimnas 2021.

Berita Terkait

Perkuat Kolaborasi, Mendes Yandri Ingin GP Ansor Manfaatkan Jaringan Dukung Pembangunan Desa
Haidar Alwi: Perubahan Pemerintahan Trump BUKAN Bom Waktu Bagi Ekonomi Indonesia.
Delegasi Israel Walkout, Ketua BKSAP DPR RI FPKS: Negara Dunia Dukung Palestina Merdeka
Haidar Alwi: Narasi Tempo Tentang Sufmi Dasco Ahmad Menyimpang dari Etika, dan Fakta Tak Lagi Jadi Landasan
Hasanuddin Siaga 98′ KPK dan Danantara
Terima Aduan Nelayan Soal Surabaya Waterfront Land, LaNyalla: Keadilan Harus Jadi Ukuran
GKR Hemas Dorong Jaringan Politik Perempuan Wujudkan Politik yang Implementatif
Kemendes dan PP Pemuda Muhammadiyah Kolaborasi Bangun Desa

Berita Terkait

Monday, 14 April 2025 - 10:34 WIB

Perkuat Kolaborasi, Mendes Yandri Ingin GP Ansor Manfaatkan Jaringan Dukung Pembangunan Desa

Wednesday, 9 April 2025 - 19:32 WIB

Haidar Alwi: Perubahan Pemerintahan Trump BUKAN Bom Waktu Bagi Ekonomi Indonesia.

Wednesday, 9 April 2025 - 09:05 WIB

Delegasi Israel Walkout, Ketua BKSAP DPR RI FPKS: Negara Dunia Dukung Palestina Merdeka

Monday, 7 April 2025 - 18:06 WIB

Haidar Alwi: Narasi Tempo Tentang Sufmi Dasco Ahmad Menyimpang dari Etika, dan Fakta Tak Lagi Jadi Landasan

Wednesday, 26 March 2025 - 19:33 WIB

Hasanuddin Siaga 98′ KPK dan Danantara

Berita Terbaru

foto istimewa

Berita Terbaru

Transjakarta Terapkan Tarif Khusus Rp1 untuk Kaum Perempuan Besok

Sunday, 20 Apr 2025 - 21:26 WIB

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Pram Bakal Tegur Pengelola Pelabuhan Tanjung Priok

Sunday, 20 Apr 2025 - 21:15 WIB

Olahraga

Kalahkan Electric PLN, Popsivo Peluang ke Grand Final

Sunday, 20 Apr 2025 - 21:05 WIB

foto istimewa

Hot Topics

Bandung Lautan Palestina, Ribuan Massa Tuntut Hentikan Genosida

Sunday, 20 Apr 2025 - 19:33 WIB