Ganjar Berbagi Jurus Penguatan Peran Posyandu di Daerah

Tuesday, 6 February 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Calon Presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menegaskan preventif merupakan elemen penting dalam pembangunan sektor kesehatan di tanah air dengan menguatkan peran posyandu. 

“Peran posyandu, peran dasawisma, peran kelurahan, RT itu menjadi kekuatan yang luar biasa. Di samping tentu saja pemerintah akan mendampingi dalam setiap kebijakan yang ada,” ucapnya di Debat Kelima Pilpres 2024, Minggu (4/2/2024).

Ganjar juga menambahkan, penguatan fasilitas kesehatan sampai ke desa-desa seperti yang telah disampaikan juga menjadi program Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024. Program tersebut adalah satu desa, satu faskes, satu nakes harus. Ganjar melanjutkan, Undang-Undang sebelumnya sudah mengatur bahwa ada presentase dari anggaran untuk kesehatan diberikan terpotong harus dikembalikan untuk sektor kesehatan. 

“Angka 5 sampai 10% menjadi angka yang bisa memastikan dalam politik kesehatan kita layanan itu akan jauh bisa lebih baik,” ucap mantan Gubernur Jawa Tengah itu. 

“Namun ingat kalau kita bicara angka harapan hidup, maka terhadap mereka mesti mendapatkan layanan kesehatan baik, mereka mesti mendapatkan hiburan yang baik, budayawan juga bisa membantu mereka untuk bisa membahagiakan mereka,” tambahnya. 

Maka jika semua itu terpenuhi, kata Ganjar, keinginan dari masyarakat untuk hidup lebih baik akan terpenuhi. 

“Maka peran Posyandu, peran dasawisma, peran Kelurahan RT itu menjadi kekuatan yang luar biasa. Di samping tentu saja pemerintah akan mendampingi dalam setiap kebijakan yang ada,” katanya.

See also  KETUA DPD RI AA LaNyalla Hadiri Pembukaan Muktamar PKB di Bali

Berita Terkait

Hari Kartini, Puan: Perempuan RI Harus Berani Bersuara
Perkuat Kolaborasi, Mendes Yandri Ingin GP Ansor Manfaatkan Jaringan Dukung Pembangunan Desa
Haidar Alwi: Perubahan Pemerintahan Trump BUKAN Bom Waktu Bagi Ekonomi Indonesia.
Delegasi Israel Walkout, Ketua BKSAP DPR RI FPKS: Negara Dunia Dukung Palestina Merdeka
Haidar Alwi: Narasi Tempo Tentang Sufmi Dasco Ahmad Menyimpang dari Etika, dan Fakta Tak Lagi Jadi Landasan
Hasanuddin Siaga 98′ KPK dan Danantara
Terima Aduan Nelayan Soal Surabaya Waterfront Land, LaNyalla: Keadilan Harus Jadi Ukuran
GKR Hemas Dorong Jaringan Politik Perempuan Wujudkan Politik yang Implementatif

Berita Terkait

Monday, 21 April 2025 - 20:20 WIB

Hari Kartini, Puan: Perempuan RI Harus Berani Bersuara

Monday, 14 April 2025 - 10:34 WIB

Perkuat Kolaborasi, Mendes Yandri Ingin GP Ansor Manfaatkan Jaringan Dukung Pembangunan Desa

Wednesday, 9 April 2025 - 19:32 WIB

Haidar Alwi: Perubahan Pemerintahan Trump BUKAN Bom Waktu Bagi Ekonomi Indonesia.

Wednesday, 9 April 2025 - 09:05 WIB

Delegasi Israel Walkout, Ketua BKSAP DPR RI FPKS: Negara Dunia Dukung Palestina Merdeka

Monday, 7 April 2025 - 18:06 WIB

Haidar Alwi: Narasi Tempo Tentang Sufmi Dasco Ahmad Menyimpang dari Etika, dan Fakta Tak Lagi Jadi Landasan

Berita Terbaru

Berita Utama

KRL Buatan Dalam Negeri Tiba, Siap Uji Coba

Monday, 21 Apr 2025 - 23:02 WIB

Ketua DPR RI Puan Maharani / foto ist

Politik

Hari Kartini, Puan: Perempuan RI Harus Berani Bersuara

Monday, 21 Apr 2025 - 20:20 WIB

Berita Utama

Hutama Karya Bangun Negeri Bersama Srikandi Tangguh dan Profesional

Monday, 21 Apr 2025 - 18:16 WIB