Pemprov DKI Belum Izinkan Belajar Tatap Muka di Sekolah

Sunday, 3 January 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria / Ist

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria / Ist

DAELPOS.com – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali menegaskan proses belajar mengajar dengan tatap muka belum bisa dipastikan pada Januari awal tahun 2021.

Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria, mengatakan angka penyebaran Covid-19 belum menunjukan angka yang baik, maka proses bejar mengajar tetap harus dilakukan secara virtual di rumah.

“Ini sering ditanyakan oleh para wali murid kepada kami, mengenai apakah belajar tatap muka, akan dimulai Januari 2021? Sudah kami jelaskan berkali-kali, kami akan melihat data dan fakta perkembangan Covid-19 diawal tahun nanti,” ujar Riza Patria.

“Kalau anggka penyebaran Covid-19 nya membaik belajar tatap muka bisa dilakukan dan tentunya harus persetujuan wali murid,” sambungnya.

Namun demikian, kata Riza Patria, keputusan akan segera disampaikan oleh Pemprov DKI pada waktunya yang terbaik bagi anak murid dan wali murid.

“Nanti kita putuskan yang terbaik untuk semua, apakah kita akan tetap belajar di rumah atau kita akan jalankan belajar tatap muka. Tunggu saja nanti Pak Gubernur akan menyampaikan kepada kita semua,” pungkasnya.

See also  Komite I DPD RI Segera Rampungkan Revisi UU Pemda

Berita Terkait

Jasa Marga Lakukan Contraflow Tol Jagorawi Arah Jakarta
Transjakarta Buka Rute Baru Pulo Gadung-Kota Via Kemayoran
Teuku Faisal Resmi Lantik Pengurus Pokja PWI Polres Jakarta Barat Periode 2024-2029, Siap Perkuat Sinergi Media dan Polres
Buka Bedah Buku Prahara Bangsa, LaNyalla Ulas Imperialisme Moderen dan Harapan kepada Presiden Prabowo
DPRD Optimistis Hadapi Tantangan Menuju Kota Global
Pengukuhan dan Rapat Kerja PP Keluarga Alumni Universitas Pancasila (KAUP) Periode 2022-2026
Legislator DPRD DKI: Optimistis Perayaan Nataru di Jakarta Aman
Alokasi Anggaran MBG Turun Jadi 10 Ribu perporsi, Sultan: Asal Gizinya Lengkap dan Seimbang

Berita Terkait

Sunday, 22 December 2024 - 17:49 WIB

Jasa Marga Lakukan Contraflow Tol Jagorawi Arah Jakarta

Friday, 20 December 2024 - 19:06 WIB

Transjakarta Buka Rute Baru Pulo Gadung-Kota Via Kemayoran

Thursday, 19 December 2024 - 14:47 WIB

Teuku Faisal Resmi Lantik Pengurus Pokja PWI Polres Jakarta Barat Periode 2024-2029, Siap Perkuat Sinergi Media dan Polres

Tuesday, 17 December 2024 - 19:01 WIB

Buka Bedah Buku Prahara Bangsa, LaNyalla Ulas Imperialisme Moderen dan Harapan kepada Presiden Prabowo

Monday, 16 December 2024 - 13:07 WIB

DPRD Optimistis Hadapi Tantangan Menuju Kota Global

Berita Terbaru

ilustrasi / foto istimewa

News

BPH Migas Pastikan Pasokan BBM Terjaga selama Nataru

Monday, 23 Dec 2024 - 14:50 WIB