Kalahkan Bank SumselBabel, BNI 46 Tutup Laga Pamungkas Dengan Manis

Sunday, 30 January 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Jakarta BNI 46 menutup laga pemungkas putaran pertama dengan manis, setelah menggilas Palembang Bank SumselBabel 3-0 (25-13, 25-20, 25-23) pada hari terakhir seri keempat PLN Mobile Proliga 2022, di GOR Kawah Candradimuka Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Minggu (30/1/2022).

Kemenangan BNI 46 ini sekaligus mengangkat posisi tim asuhan Samsul Jais itu ke poisisi ketiga  klasemen sementara, dari hasil tiga kemenangan dan dua kekalahan dengan nilai tujuh di bawah Pertamina dan Samator.

Sedangkan Bank Sumsel sendiri berada di peringkat kelima dari hasil dua kemenangan dan dua kali kalah dengan poin empat.

“Dari awal saya tekankan anak-anak untuk menyerang dari servis. Dan kita sudah mempelajari permainan dari Bank Sumsel,”  ujar pelatih BNI 46, Samsul Jais usai laga.

Menurut dia, permainan anak asuhnya sudah lebih baik dibanding laga sebelumnya.

Sedangkan pelatih Bank Sumsel, Putut Marhaento mengaku kalau anak asuhnya terlalu semangat yang tidak terkontrol. Selain itu, tambahnya, passing yang kurang bagus. “Sehingga sulit untuk menyerang,” tukas Putut (*)

See also  Kasus Dugaan Penodaan Agama Sukmawati, Polisi Panggil Pelapor

Berita Terkait

Periode Juli 2025,Harga Referensi CPO Menguat, Biji Kakao Melemah
Tiba di Jeddah, Prabowo Akan Temui PM Arab Saudi
Serahkan 326 Akta Notaris Kopdes, Mendes Yandri Optimis Serap Tenaga Kerja Produktif di Desa
Hasilkan Kebijakan Aspiratif dan Berdampak, Menteri PANRB Terima Masukan dari PPI
Prabowo: Polri Harus Tetap Tangguh, Bersih, dan Berpihak kepada Rakyat
Audiensi Dubes Uni Emirat Arab, Mendes Yandri Ajak Perkuat Ketahanan Pangan di Desa
Raker dengan DPR RI, Menteri Rini Jelaskan FWA ASN: Dilakukan Sesuai Kesiapan dan Kebutuhan Organisasi
Tingkatkan Ketahanan Banjir dan Tsunami, Kementerian PU Kebut Perbaikan 3 Sungai di Kota Palu

Berita Terkait

Wednesday, 2 July 2025 - 18:43 WIB

Periode Juli 2025,Harga Referensi CPO Menguat, Biji Kakao Melemah

Wednesday, 2 July 2025 - 18:21 WIB

Tiba di Jeddah, Prabowo Akan Temui PM Arab Saudi

Wednesday, 2 July 2025 - 17:53 WIB

Serahkan 326 Akta Notaris Kopdes, Mendes Yandri Optimis Serap Tenaga Kerja Produktif di Desa

Wednesday, 2 July 2025 - 09:10 WIB

Hasilkan Kebijakan Aspiratif dan Berdampak, Menteri PANRB Terima Masukan dari PPI

Tuesday, 1 July 2025 - 18:35 WIB

Prabowo: Polri Harus Tetap Tangguh, Bersih, dan Berpihak kepada Rakyat

Berita Terbaru

Nasional

Menteri Rini Sampaikan Strategi Wujudkan Birokrasi Berkelas Dunia

Wednesday, 2 Jul 2025 - 18:53 WIB

Ekonomi - Bisnis

APBN 2025: Sehat dan Kredibel di Tengah Ketidakpastian Global

Wednesday, 2 Jul 2025 - 18:51 WIB

ilustrasi / foto istimewa

Berita Utama

Periode Juli 2025,Harga Referensi CPO Menguat, Biji Kakao Melemah

Wednesday, 2 Jul 2025 - 18:43 WIB