Disdukcapil DKI Siap Tertibkan Adminduk Pasca Mudik Lebaran 2023

Friday, 14 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta telah mempersiapkan strategi pendataan bagi warga pendatang dengan mengajak dan meng-edukasi untuk tertib administrasi kependudukan bagi warga Jakarta. Jumat (14/23). Tiap warga pendatang diharapkan untuk bisa langsung lapor kepada RT/RW setempat, termasuk himbauan agar pendatang mempunyai kepastian jaminan tempat tinggal, tempat kerja serta keahlian dan keterampilan.

Mudik merupakan tradisi dalam rangka menjalin silaturahmi dan menjaga kekerabatan saat momentum hari raya tiba. Semakin tinggi pergerakan orang keluar untuk mudik ke kampung halaman berimplikasi pada jumlah pendatang yang kemungkinan bisa berlipat jumlahnya. Ucap Budi Awalludin.

dalam trend tiap tahunnya kondisi penduduk Jakarta tiap tahunnya selalu meningkat dengan Data penduduk WNI saat ini 11.317.271 sesuai dengan DKB semester II tahun 2022. Sedangkan Penduduk Jakarta setiap tahunnya selalu ada peningkatan termasuk, Jumlah pendatang didalamnya pada tahun 2022 sejumlah 151.752, tahun 2021 sejumlah 139.740, tahun 2020 sejumlah 113.814

Dari trendnya para pendatang 3 tahun terakhir memiliki beragam pendidikan. Untuk yang berpendidikan SLTA kebawah sebesar 78,04% th 2020, 78,25% th 2021, dan 78,49% th 2022, sedangkan yang Berpenghasilan rendah sebesar 40,93% th 2020, 47,61% th 2021, 45,64% th 2022

Budi, mengungkapkan untuk lebaran tahun 2023 memprediksikan jumlah pendatang baru pasca lebaran tahun 2023 akan bertambah 20% s/d 30% atau sekitar 36.000 s/d 40.000 pendatang. Postur jumlah penduduk yang tidak ideal berpotensi meningkatnya kemiskinan, stunting, pengangguran, transportasi hingga masalah kriminalitas

Pemerintah daerah dki jakarta mempunyai tanggung jawab untuk menciptakan dan memberikan kenyamanan dan kenyamanan warga Jakarta. Kedepan Jakarta menjadi global city, sehingga perlu ada penataan perkotaan yang modern pada berbagai lini sektor utk mengatur jakarta, salah satunya di bidang kependudukan, Agar tercipta masyarakat madani

See also  Pasien Covid-19 Melonjak, Pemkot Depok Kerja Keras Cari Bed Tambahan untuk Rumah Sakit

Berita Terkait

Bekali Pemimpin Masa Depan, Kementerian PU Gandeng Kemenhan dan Unhan
Kementerian PANRB Tekankan Konsep Pelayanan Prima Secara Menyeluruh: Praktik Baik dilakukan pada 16 Kab/Kota di Jawa Tengah
#PMII UNPAM Gelar Aksi Tuntut Transparansi Dinas DSDABMBK Kota Tangerang Selatan#
Lepas 5.000 Pelari, Tamsil Linrung Puji Sport Tourism Jadi Lokomotif Baru Ekonomi Daerah
Tamsil Linrung Bakal Hadiri Tabligh Akbar Nasional Bersama Bupati Sidrap
Evaluasi Perda Pengelolaan Sampah di DIY, Senator asal DIY Bahas Roadmap Penanganan Sampah
Haji Uma Silaturahmi dengan Pangdam IM, Bahas Situasi Keamanan dan Pembangunan Daerah
H-8 Lebaran, Volume Kendaraan Melonjak di Ruas Jalan Layang MBZ

Berita Terkait

Tuesday, 6 May 2025 - 18:28 WIB

Bekali Pemimpin Masa Depan, Kementerian PU Gandeng Kemenhan dan Unhan

Tuesday, 6 May 2025 - 08:53 WIB

Kementerian PANRB Tekankan Konsep Pelayanan Prima Secara Menyeluruh: Praktik Baik dilakukan pada 16 Kab/Kota di Jawa Tengah

Monday, 28 April 2025 - 22:14 WIB

#PMII UNPAM Gelar Aksi Tuntut Transparansi Dinas DSDABMBK Kota Tangerang Selatan#

Sunday, 13 April 2025 - 16:33 WIB

Lepas 5.000 Pelari, Tamsil Linrung Puji Sport Tourism Jadi Lokomotif Baru Ekonomi Daerah

Saturday, 12 April 2025 - 09:19 WIB

Tamsil Linrung Bakal Hadiri Tabligh Akbar Nasional Bersama Bupati Sidrap

Berita Terbaru

Nasional

Memilih Antara Dua Kematian, Kisah Dokter WNI di Gaza

Tuesday, 13 May 2025 - 09:27 WIB

ilustrasi / foto ist

Olahraga

Respons PSSI Terkait Hukuman dari FIFA

Monday, 12 May 2025 - 18:15 WIB

Olahraga

PLN Mobile Proliga 2025: Bhayangkara Presisi Kembali Raih Juara

Monday, 12 May 2025 - 11:48 WIB