PBVSI Panggil 18 Pemain Voli Putra untuk Pelatnas Asian Games

Wednesday, 7 June 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) memanggil 18 pemain voli masuk Pelatnas Asian Games 2023.

Selain Asian Games di Hangzhou, Tiongkok, 23 September-8 Oktober 2023, para pemain tersebut juga akan dipersiapkan untuk menghadapi AVC Challenge Cup di Taiwan, 8-16 Juli 2023.

Selain itu, mereka akan tampil di Asian Men’s Volleyball Champions 2023 di Iran, 19-26 Agustus 2023.

Ada beberapa pemain baru yang dipanggil Pelatnas voli sebagai persiapan Asian Games di Tiongkok, September mendatang.

Nama-nama pemain voli yang baru dipanggil tersebut, adalah Cep Indra Agustin, Jasen N Kilanta, Luvi Febrian, dan Amin Kurnia Sandy Akbar (keempatnya dari Jabar). Satu pemain yang kembali dipanggil setelah di SEA Games 2023 lalu dicoret, adalah Irpan.

Irpan merupakan andalan Indonesia di SEA Games 2021. Namun, nama pemain dari Jabar ini tergeser oleh Henry Ade Novian (Jawa Timur). Henry Ade tidak dipanggil Pelatnas saat ini.

“Pemilihan pemain berdasarkan masukan dari tim pemilih, dan finalisasinya di pelatih, Mr Jeff Jiang,” kata Wakil Kepala Bidang Binpres PP PBVSI, Loudry Maspaitella, Rabu (7/6/2023).

Menurut Loudry, pelatnas akan dilaksanakan mulai 7 Juni 2023 di Padepokan Voli Jenderal Kunarto Sentul, Bogor.

Susunan pemain putra Pelatnas Voli:
Nama Asal

  1. Dio Zulfikri (DKI Jakarta)
  2. M Malizi (DKI Jakarta )
  3. Fahri S Putratama (DI Yogya)
  4. Boy Arnez (Jawa Barat )
  5. Hendra Kurniawan (Jawa Barat)
  6. Farhan Halim )Jawa Barat)
  7. Irpan (Jawa Barat)
  8. Cep Indra Agustin (Jawa Barat)
  9. Jasen N Kilanta (Jawa Barat)
  10. Luvi Febrian Nugraha (Jawa Barat)
  11. Amin Kurnia Sandy Akbar (Jawa Barat)
  12. Doni Haryono (Jawa Tengah)
  13. Nizar Julfikar (Jawa Timur)
  14. Fahreza R Abhinaya (Jawa Timur)
  15. Hernanda Zulfi (Jawa Timur)
  16. Rivan Nurmulki (Jawa Timur)
  17. Yudha M Putra (Jawa Timur)
  18. Agil Angga Anggara (Jawa Timur)
  1. Jiang Jie (Pelatih)
  2. Erwin Rusni As Pelatih)
  3. Jony Sugiyatno (As Pelatih)
  4. Halim S Warda (Masseur)
  5. Taufik Adiguna (Masseur)
  6. Indra Wahyudi (Trainer)
  7. Tarsono (SC)
  8. Aditya Pahlevi (Analis Data)
See also  Jasa Marga Transjawa Tol Lakukan Buka Tutup Contraflow Arah Cikampek Jalan Tol Jakarta-Cikampek

Berita Terkait

KKP Pastikan Produk Perikanan RI Penuhi Standar Mutu Ekspor AS
Sama-sama Ingin Sejahterakan Rakyat, Kemenko Pemberdayaan Masyarakat Dan Kementerian Transmigrasi Siap Kolaborasi
Hari Guru Nasional 2024, Komitmen Kemendikdasmen untuk Perlindungan dan Peningkatan Kualitas Guru
Menag RI dan Menhaj Saudi Bertemu di Masjidil Haram, Bahas Haji dan Pemberdayaan Umat
Lawan Budaya Patriarki, Gus Hilmy Ajak Perempuan Menulis Sejarahnya Sendiri
Juara MTQ Internasional, Kemenag Beri Hadiah Total Rp125 Juta
Komite II DPD Undang Kementerian/ Lembaga Lakukan Pengawasan UU Pangan
Sambut HUT Ke 13 PT Jasamarga Bali Tol Selenggarakan Temu Pelanggan

Berita Terkait

Tuesday, 26 November 2024 - 17:25 WIB

KKP Pastikan Produk Perikanan RI Penuhi Standar Mutu Ekspor AS

Tuesday, 26 November 2024 - 09:52 WIB

Sama-sama Ingin Sejahterakan Rakyat, Kemenko Pemberdayaan Masyarakat Dan Kementerian Transmigrasi Siap Kolaborasi

Monday, 25 November 2024 - 13:05 WIB

Hari Guru Nasional 2024, Komitmen Kemendikdasmen untuk Perlindungan dan Peningkatan Kualitas Guru

Monday, 25 November 2024 - 13:00 WIB

Menag RI dan Menhaj Saudi Bertemu di Masjidil Haram, Bahas Haji dan Pemberdayaan Umat

Monday, 25 November 2024 - 11:05 WIB

Lawan Budaya Patriarki, Gus Hilmy Ajak Perempuan Menulis Sejarahnya Sendiri

Berita Terbaru

Berita Terbaru

KKP Pastikan Produk Perikanan RI Penuhi Standar Mutu Ekspor AS

Tuesday, 26 Nov 2024 - 17:25 WIB

Berita Utama

Menteri PANRB Bahas Penguatan OTK BNPT

Tuesday, 26 Nov 2024 - 14:09 WIB