Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung Resmi Ditetapkan Sebagai ASEAN Heritage Park

Monday, 28 October 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Minggu, 27 Oktober 2019. Taman Nasional (TN) Bantimurung Bulusaraung yang terletak di Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan ditetapkan sebagai ASEAN Heritage Park (AHP)

Kepala Balai Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung, Yusak Mangetan menerima piagam deklarasi sebagai ASEAN Heritage Park pada acara Sixth ASEAN Heritage Park Conference yang diselenggarakan di Laos, 21-25 Oktober 2019.

Penyerahan diberikan langsung oleh Executive Director of ASEAN Centre for Biodiversity, Dr. Theresa Mundita S. Lim kepada Kepala Balai TN Babul, Yusak Mangetan yang didampingi Nurhidayah, local community dari Desa Pattanyamang, Maros.
 
Pada acara ini, Yusak juga berkesempatan menyampaikan materi pada salah satu sesi seminar dengan tema Ecotourism: Bisnis and Conservation. Pihak penyelenggara juga mengucapkan terima kasih atas partisipasi anggota AHP yang berasal dari 6 negara ASEAN.

Pada sesi yang lainnya juga digelar Cultural Night yang berlangsung di Champasak Grand Hotel Laos, dengan menampilkan pakaian adat dan budaya negara masing-masing.

Pada akhir sesi acara, anggota baru AHP mendapat piagam deklarasi, termasuk TN Bantimurung Bulusaraung. Piagam ini juga meresmikan bahwa Balai TN Bantimurung Bulusaraung bergabung dalam AHP.(RED)

See also  Menkop dan UKM Minta Pengrajin Songket Jangan Tergantung Bahan Baku Impor

Berita Terkait

Senator Mirah Midadan Minta MenPKP RI Beri Atensi Perumahan di NTB
Jelang Nataru, PLN Pastikan Kesiapan Infrastruktur dan Layanan Kelistrikan Andal
Komite I DPD RI Desak Pemerintah Terbitkan Peraturan Pemerintah tentang Penataan Daerah dan Desain Besar Penataan Daerah
Dukung Pengembangan SDM, Kementerian PU Luncurkan Corporate University dan Smart ASN
Kunjungi TN Wasur, Komisi IV DPR RI Serap Aspirasi Masyarakat Adat di Ujung Timur Indonesia
Transparansi Seleksi Kompetensi PPPK Kementerian PANRB, Langkah Menjaring ASN Berkualitas Sejak Awal
Mendes Yandri Kunjungi Desa Sukses Manfaatkan Potensi dan Kolaborasi di Kaltim
Kasus Judol Mengkhawatirkan, Ketua Komite III DPD RI Minta Kepolisian Lebih Tegas Terhadap Para Bandar

Berita Terkait

Tuesday, 10 December 2024 - 07:22 WIB

Senator Mirah Midadan Minta MenPKP RI Beri Atensi Perumahan di NTB

Monday, 9 December 2024 - 17:12 WIB

Komite I DPD RI Desak Pemerintah Terbitkan Peraturan Pemerintah tentang Penataan Daerah dan Desain Besar Penataan Daerah

Monday, 9 December 2024 - 16:50 WIB

Dukung Pengembangan SDM, Kementerian PU Luncurkan Corporate University dan Smart ASN

Monday, 9 December 2024 - 09:23 WIB

Kunjungi TN Wasur, Komisi IV DPR RI Serap Aspirasi Masyarakat Adat di Ujung Timur Indonesia

Saturday, 7 December 2024 - 22:50 WIB

Transparansi Seleksi Kompetensi PPPK Kementerian PANRB, Langkah Menjaring ASN Berkualitas Sejak Awal

Berita Terbaru

foto Ist

Berita Utama

BKSAP: Asia perlu fokus siapkan tenaga kerja energi hijau

Tuesday, 10 Dec 2024 - 07:51 WIB