Kodim 0808/Blitar Cek Kelengkapan Surat Dan Kondisi Kendaraan Anggota

Tuesday, 26 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Komando Distrik Militer (Kodim) 0808/Blitar menggelar pemeriksaan kendaraan dinas
dan kendaraan Anggota baik Prajurit TNI maupun PNS di depan Halaman Makodim 0808/Blitar Jln. Ahmad Yani No 06 Kota Blitar, selasa (26/11/2019).

Pemeriksaan kendaraan dilakukan mulai dari kendaraan roda dua dan roda empat, satu persatu di cek oleh Provos dan anggota Staf intel yang meliputi kelengkapan surat dalam berkendara, lampu sen, sepion, mesin, kondisi ban kendaraan serta helm SNI juga tidak luput dari pemeriksaan.

“Kegiatan ini untuk mengecek/ memeriksa kesiapan dan kelengkapan surat-surat kendaraan yang digunakan oleh Anggota TNI dan ASN jajaran Kodim 0808/Blitar dalam melaksanakan tugas operasional kedinasan.

Selain itu kegiatan ini juga kita lakukan untuk mengetahui kondisi dan kelengkapan yang dipegang oleh Anggota Prajurit dan ASN Kodim 0808/Blitar, apabila ada anggota yang tidak lengkap maka akan kita data dan secepatnya kita perintahkan segera untuk melengkapinya “Kata Lettu Kav Eko selaku Pasi intel Kodim 0808/Blitar.

Lanjut Lettu Kav Eko juga menambahkan kegiatan ini merupakan bersifat pembinaan yang bertujuan agar anggota jajaran Kodim 0808/Blitar mengerti tentang tertib dalam berlalu lintas di jalan raya.

“Kita sebagai aparat Negara harus memberikan contoh kepada masyarakat, salah satunya mematuhi rambu-rambu lalu lintas di dalam berkendara” Tandasnya (Red).

See also  Para Camat Harus Ikut Berperan Dalam Penanganan Covid-19

Berita Terkait

Bekali Pemimpin Masa Depan, Kementerian PU Gandeng Kemenhan dan Unhan
Kementerian PANRB Tekankan Konsep Pelayanan Prima Secara Menyeluruh: Praktik Baik dilakukan pada 16 Kab/Kota di Jawa Tengah
#PMII UNPAM Gelar Aksi Tuntut Transparansi Dinas DSDABMBK Kota Tangerang Selatan#
Lepas 5.000 Pelari, Tamsil Linrung Puji Sport Tourism Jadi Lokomotif Baru Ekonomi Daerah
Tamsil Linrung Bakal Hadiri Tabligh Akbar Nasional Bersama Bupati Sidrap
Evaluasi Perda Pengelolaan Sampah di DIY, Senator asal DIY Bahas Roadmap Penanganan Sampah
Haji Uma Silaturahmi dengan Pangdam IM, Bahas Situasi Keamanan dan Pembangunan Daerah
H-8 Lebaran, Volume Kendaraan Melonjak di Ruas Jalan Layang MBZ

Berita Terkait

Tuesday, 6 May 2025 - 18:28 WIB

Bekali Pemimpin Masa Depan, Kementerian PU Gandeng Kemenhan dan Unhan

Tuesday, 6 May 2025 - 08:53 WIB

Kementerian PANRB Tekankan Konsep Pelayanan Prima Secara Menyeluruh: Praktik Baik dilakukan pada 16 Kab/Kota di Jawa Tengah

Monday, 28 April 2025 - 22:14 WIB

#PMII UNPAM Gelar Aksi Tuntut Transparansi Dinas DSDABMBK Kota Tangerang Selatan#

Sunday, 13 April 2025 - 16:33 WIB

Lepas 5.000 Pelari, Tamsil Linrung Puji Sport Tourism Jadi Lokomotif Baru Ekonomi Daerah

Saturday, 12 April 2025 - 09:19 WIB

Tamsil Linrung Bakal Hadiri Tabligh Akbar Nasional Bersama Bupati Sidrap

Berita Terbaru

Berita Utama

Penyelesaian Masalah Sampah Membutuhkan Komitmen Kepala Daerah

Wednesday, 7 May 2025 - 13:37 WIB

Berita Terbaru

Zulhas: Apresiasi Jateng Bentuk 3.000 Kopdes Merah Putih

Wednesday, 7 May 2025 - 13:33 WIB