WNA Belanda yang Disebut Serobot Tanah Warga Kebon Jeruk, Ini Penjelasannya

Saturday, 5 June 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto Ist / Net

foto Ist / Net

DAELPOS.com – Warga negara asing ( WNA ) Belanda Nick Paenders (57) menjelaskan bahwa dirinya tidak menyerobot tanah tetangganya Ishak (69) di Kompleks Duta Buntu, Duri Kepa, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Menurut Nick, hal itu sudah diselesaikan oleh pihak ketiga yakni Kelurahan Duri Kepa dan sudah diukur bahwa lahan tersebut tidak melewati batas lahannya.

Pembangunan tembok di lantai atas juga sudah mendapat izin oleh Ishak. “Dari tembok yang baru itu kita mundurin jadi masuk yang tembok baru itu sebenarnya bukan di lahan Ishak tapi di lahan saya,” ujar Nick melalui terjemahan istrinya Bianca Paenders saat ditemui di rumahnya, Jumat (4/6/2021).

Setelah tembok yang lama dibangun mundur ke belakang, dia tidak ada niat jahat sama sekali kepada tetangganya meski sempat diancam beberapa kali. “Jadi saya mesti ngapain lagi untuk masalah itu,” katanya.

Soal reruntuhan material bangunan yang jatuh di tanah Ishak, menurut Nick, tidak pernah sekalipun membuang reruntuhan material itu. “Yang terjadi adalah ada kucing lewat di steger. Kucingnya jatuh dan lubangnya (di lahan Ishak) itu lubang kucing bukan bangunan. Itu sebenarnya kalau mau diurut yang jalanan ini di mana tempat bangunan jatuh itu tempat umum,” ungkapnya.

Sebelumnya, Ishak mengatakan, material rumah Nick yang sedang dalam pembangunan diduga sering jatuh ke lahan warga sehingga menyebabkan kerusakan bangunan.

“Kebun saya itu ada tembok pembatas, memang dia bikin juga tembok tapi malah sebagian temboknya berdiri di atas tembok saya,” ujar Ishak, Kamis (3/6/2021).

See also  Pencegahan Penyebaran Virus COVID-19 dengan Kerja di Rumah bagi ASN

Berita Terkait

Sidang PUIC-19, Komite Komunitas dan Minoritas Muslim Dorong Aksi Nyata dan Perlindungan Global
Mulai 15 Mei 2025 , Tarif Tol Kunciran–Serpong Resmi Naik
Peringati HUT KE-15, HK Realtindo Fokuskan Aksi Peduli pada Tiga Pilar: Kesehatan, Lingkungan, dan Pendidikan
Listrik SuperSUN Hadir di Pulau Satangnga, Hidupkan Denyut Kehidupan Warga
Mardani: BKSAP Janji Bantu Anak Muda Kerja di Jepang
Peresmian 3 Gedung Fakultas IPDN, Sinergi Kementerian PU dan Kemendagri Dukung Infrastruktur Pendidikan
Pertamina Luncurkan Green Movement
Zulhas Apresiasi Jateng Bentuk 3.000 Kopdes Merah Putih

Berita Terkait

Tuesday, 13 May 2025 - 17:07 WIB

Sidang PUIC-19, Komite Komunitas dan Minoritas Muslim Dorong Aksi Nyata dan Perlindungan Global

Tuesday, 13 May 2025 - 16:02 WIB

Mulai 15 Mei 2025 , Tarif Tol Kunciran–Serpong Resmi Naik

Saturday, 10 May 2025 - 14:16 WIB

Peringati HUT KE-15, HK Realtindo Fokuskan Aksi Peduli pada Tiga Pilar: Kesehatan, Lingkungan, dan Pendidikan

Friday, 9 May 2025 - 14:24 WIB

Listrik SuperSUN Hadir di Pulau Satangnga, Hidupkan Denyut Kehidupan Warga

Thursday, 8 May 2025 - 14:11 WIB

Mardani: BKSAP Janji Bantu Anak Muda Kerja di Jepang

Berita Terbaru