Jubir Jokowi: Kalau Mau Masuk BUMN, Ahok Harus Mundur Dari PDIP

Wednesday, 13 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok tidak bisa dengan mudah menjadi petinggi BUMN. Sekalipun Ahok telah bertemu Menteri BUMN Erick Thohir pada pagi ini, Rabu (13/11/2019).

Jurubicara Presiden Joko Widodo, Fadjroel Rachman mengingatkan untuk menjadi seorang pimpinan BUMN, Ahok harus mundur dari partainya, PDIP.

“Jadi tidak boleh ikut partai politik. Kalau mau masuk BUMN harus mengundurkan diri,” ujarnya di Komplek Istana Presiden, Jakarta, Rabu (13/11/2019).

Fadjroel yang kini masih menjabat sebagai Komisaris Utama Adhi Karya menguraikan bahwa dirinya pernah diminta untuk menandatangani pakta integritas saat akan masuk BUMN.

Surat itu tegas tertulis untuk tidak boleh ikut partai atau kegiatan politik.
“Ditandatangani di atas materai. Saya melakukan itu,” pungkasnya. (Rmol)

See also  Tetap Layani Vaksinasi Meski Telah Capai Target

Berita Terkait

Yulian Gunhar: Sosialisasi Empat Pilar Jadi Momentum Memaknai Sila Pertama Pancasila
MK Pisahkan Pemilu, Sultan Ingatkan Penyelenggara: Waspada Perubahan Data Pemilih
Repdem Ancam Kepung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat
Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden
Senator Mirah Minta Atensi Serius dari Kementerian PKP Terkait Sinkronisasi Kebijakan Perumahan Daerah
Terus Memanas, For Papua MPR RI Serukan Papua Damai
Gunhar Ajak Bersatu dalam Perbedaan
Kutuk Israel atas Serangan ke Diplomat, Mardani Ali Sera akan gabung Aksi #PKSbersamaGaza

Berita Terkait

Sunday, 29 June 2025 - 19:34 WIB

Yulian Gunhar: Sosialisasi Empat Pilar Jadi Momentum Memaknai Sila Pertama Pancasila

Saturday, 28 June 2025 - 18:51 WIB

MK Pisahkan Pemilu, Sultan Ingatkan Penyelenggara: Waspada Perubahan Data Pemilih

Friday, 20 June 2025 - 14:59 WIB

Repdem Ancam Kepung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat

Thursday, 19 June 2025 - 17:44 WIB

Habis Aceh, Terbitlah Trenggalek LaNyalla: Jangan Terus Seret dan Tambah Beban Presiden

Tuesday, 10 June 2025 - 10:13 WIB

Senator Mirah Minta Atensi Serius dari Kementerian PKP Terkait Sinkronisasi Kebijakan Perumahan Daerah

Berita Terbaru

Nasional

Indonesia-Selandia Baru: Kolaborasi Ekonomi Hijau Menguat

Tuesday, 1 Jul 2025 - 19:02 WIB

Nasional

Kemenpar Sasar Pasar MICE Tiongkok Lewat Business Matching

Tuesday, 1 Jul 2025 - 18:49 WIB

Ekonomi - Bisnis

BRI Fokus Langkah Transformasi di Seluruh Aspek

Tuesday, 1 Jul 2025 - 18:43 WIB