Hardiknas 2021, Presiden PKS Desak Pemerintah Gratiskan Wifi

Sunday, 2 May 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto / Net

foto / Net

DAELPOS.com – DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menggelar Webinar dalam rangka memperngati Hari Pendidikan Nasional pada Ahad, (4/5/2021) acara terbut mengusung tema Quo Vdis Pendidikan Indonesia.

Presiden PKS Ahmad Syaikhu dalam sambutannya mengatakan banyaknya pekerjaan rumah yang harus diselesaikan pemerintah untuk ranah pendidikan disaat wabah pandemi Covid-19.

“Jika kemudian kita mengatakan Quo Vadis Dunia Pendidikan Indonesia? Tentu tidak berlebihan karena begitu panjang daftar pekerjaan rumah yang tersedia, pemangku jabatan memiliki tanggung jawab utama, namun pada hakikatnya ini adalah tanggung jawab kita semua,” ujar Syaikhu.

Ia juga menegaskan dalam menyikapi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) perlunya pendidikan yang terintegrasi dengan teknologi agar penerapan PJJ dapat berjalan efektif.

Ahmad Syaikhu menuturkan, dalam menyikapi kesenjangan digital di beberapa daerah perlu ada langkah-langkah taktis untuk mengantisipasi hal tersebut agar pembelajaran online bisa berjalan optimal.

“Soal kesenjangan digital, PKS mengusulkan program satu RT satu Wifi gratis yang dibiayai pemerintah, ini sangat penting sebab PJJ hanya bisa dioptimalkan ketika tersedia jaringan internet yang lain,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Syaikhu juga mengatakan, seluruh proses pembelajaran, berorientasi kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia.

“Tidak lupa dan yang terpenting, seluruh proses belajar mengajar berorientasi pada pembentukan karakter yang unggul, beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia,” pungkasnya.

See also  Covid Melonjak, Zulhas Usul Lockdown Akhir Pekan

Berita Terkait

Posko Rumah Perjuangan Budhi Benyamin Sembiring, SH kerahkan 1000 kader untuk Pemenang Mas Pram – Bang Doel
Pantau Pilkada Serentak 2024: GKR Hemas Ajak JaDI Lakukan Pendidikan Politik Kebangsaan dari Akar Rumput
Ketua DPD RI: Keseimbangan Demokrasi dan Ekologi Dibutuhkan Untuk Masa Depan Bangsa
Bala Gibran, Ridwan Kamil Hadiri Tasyakuran Rahayu Saraswati, Ajak Masyarakat Bersatu “RIDO”
Ratusan Relawan RIDO Gelar dan Nobar Debat Pilkada di DPD Golkar
HUT ke-60 Partai Golkar, Dihadiri 3 Ribu Jaro Ade Ajak Kader Kuatkan Solidaritas
Hadiri Ujian Terbuka AHY, LaNyalla Berharap Disertasi Menteri ATR/BPN Wujudkan Indonesia Emas
Haidar Alwi: Waspada Operasi Adu Domba, Untuk Memecah Belah Anak Bangsa.

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 18:44 WIB

Posko Rumah Perjuangan Budhi Benyamin Sembiring, SH kerahkan 1000 kader untuk Pemenang Mas Pram – Bang Doel

Tuesday, 19 November 2024 - 09:16 WIB

Pantau Pilkada Serentak 2024: GKR Hemas Ajak JaDI Lakukan Pendidikan Politik Kebangsaan dari Akar Rumput

Thursday, 14 November 2024 - 18:54 WIB

Ketua DPD RI: Keseimbangan Demokrasi dan Ekologi Dibutuhkan Untuk Masa Depan Bangsa

Tuesday, 12 November 2024 - 10:12 WIB

Bala Gibran, Ridwan Kamil Hadiri Tasyakuran Rahayu Saraswati, Ajak Masyarakat Bersatu “RIDO”

Monday, 28 October 2024 - 17:03 WIB

Ratusan Relawan RIDO Gelar dan Nobar Debat Pilkada di DPD Golkar

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:15 WIB

Olahraga

Petrokimia Gresik Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:05 WIB

Daerah

BULD DPD RI Evaluasi Tata Kelola Desa Hadapi Tantangan Global

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:15 WIB

Nasional

Menteri PANRB Paparkan Progres Penataan Organisasi KMP Hingga SAKP

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:11 WIB