Mahasiswa Harus Jadi Garda Terdepan Tangkal Radikalisme

Thursday, 6 May 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – Mengisi waktu di bulan Suci Ramadan, Liga Mahasiswa NasDem (LMN) Provinsi Riau mengadakan ngabuburit dan diskusi bertajuk ‘Peran Pelajar dan Mahasiswa dalam Menangkal Radikalisme dan Intoleran’ di Auditorium DPW Partai NasDem Riau, Kota Pekanbaru, Riau, Selasa (4/5).

Kegiatan ngabuburit tersebut dihadiri dua narasumber yaitu Ketua Liga Mahasiwa NasDem Riau, Dicky Jordan Johar dan Ketua PW IPNU, Saddam Orbusti. 

Diskusi tersebut sangat interaktif antara narasumber dan peserta yang dipandu Sheren dan dimoderatori Samuel.

“Pelajar dan mahasiswa adalah garda terdepan menangkal paham radikalisme dan intoleran karena mereka sudah masuk ke kampus-kampus dan sekolah,” ujar Saddam.

Saddam juga mengatakan, bom bunuh diri di Katedral Makassar dan teror di Mabes Polri itu bentuk teror yang pelakunya mahasiswa dan kaum milenial.

Senada dengan itu, Dicky Jordan menyebutkan radikalisme di Indonesia harus dicegah.

“Ini juga harus dicegah. Pemerintah harus mengalokasikan dana, setidaknya sebulan sekali adakan seminar antipaham radikal seperti ini,” kaya Dicky.

Ditemui seusai kegiatan, Dicky mengatakan bahwa Liga Mahasiswa NasDem Riau akan selalu mengadakan seminar-seminar tentang isu yang aktual baik itu permasalahan di Riau maupun isu-isu nasional.

See also  Kosgoro 1957: Golkar Makin Solid

Berita Terkait

Ketum Hanura OSO Resmikan Kantor Baru DPP di Proklamasi
Viva Yoga: PAN Selalu Hadir di Tengah Masyarakat
Gunhar Gelar Optimalisasi Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Banyuasin
Yulian Gunhar Tekankan Semangat Persatuan dalam Kegiatan Sosialisasi 4 Pilar MPR RI di Palembang
Yulian Gunhar Ajak Masyarakat Memaknai Pancasila Melalui Aksi Nyata Pelestarian Alam
Gerindra: Kekuasaan Wajib Berpihak pada Rakyat
Aktifkan Kembali Partai Patriot
Tutup Munas PKS, Prabowo: Politik Adalah Upaya Memperbaiki Kehidupan Rakyat

Berita Terkait

Friday, 9 January 2026 - 09:23 WIB

Ketum Hanura OSO Resmikan Kantor Baru DPP di Proklamasi

Wednesday, 31 December 2025 - 14:05 WIB

Viva Yoga: PAN Selalu Hadir di Tengah Masyarakat

Friday, 19 December 2025 - 22:57 WIB

Gunhar Gelar Optimalisasi Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Banyuasin

Monday, 15 December 2025 - 20:31 WIB

Yulian Gunhar Tekankan Semangat Persatuan dalam Kegiatan Sosialisasi 4 Pilar MPR RI di Palembang

Thursday, 4 December 2025 - 09:04 WIB

Yulian Gunhar Ajak Masyarakat Memaknai Pancasila Melalui Aksi Nyata Pelestarian Alam

Berita Terbaru

News

Bahlil Beberkan PNBP ESDM 2025 Lampaui Target

Friday, 9 Jan 2026 - 13:24 WIB

ilustrasi / foto ist

Politik

Ketum Hanura OSO Resmikan Kantor Baru DPP di Proklamasi

Friday, 9 Jan 2026 - 09:23 WIB

Berita Terbaru

Gerak Cepat Kementerian PU Tangani Sungai Muara Pisang Pascabanjir

Friday, 9 Jan 2026 - 09:07 WIB