DPD Golkar Jawa Barat Gelar Vaksinasi Warga

Saturday, 5 June 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAELPOS.com – DPD Golkar Provinsi Jawa Barat memberikan layanan vaksinasi bagi warga Bandung. Layanan ini digelar pada Sabtu (5/6/2021), di Kantor DPD Golkar Jabar dan dihadiri oleh Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto.

Airlangga meninjau langsung proses antrian calon peserta vaksin sejak pendaftaran hingga suntik vaksin. Ia mengatakan bahwa proses vaksinasi dilaksanakan dalam waktu yang cukup singkat. Pada vaksinasi kali ini, DPD Golkar Jabar menyediakan 500 vaksin.

“Tadi dilihat mulai dari pendaftaran sampai suntik itu waktunya 10 sampai 15 menit. Ini bekerja sama dengan RS Hasan Sadikin dan RSUD Al-Ihsan. Ini pola yang dilakukan Yellow Clinic dilaksanakan di Kantor DPD Partai Golkar kemudian bekerjasama dengan rumah sakit rujukan. Ini satu hari saja untuk 500 orang”, kata Airlangga.

Melihat antusiasme warga yang memperoleh vaksin, Airlangga menuturkan bahwa nantinya Partai Golkar juga akan mengadakan di kota dan kabupaten di Jabar.

“Nanti kita akan ke daerah-daerah lain. Tapi yang penting ini dilanjutkan. Karena dengan satu kali uji coba pertama yang provinsi maka nanti yang di Bandung bisa melaksanakan yang berikutnya”, pungkasnya.

Pada acara vaksinasi ini, Arilangga didampingi Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar, Agus Gumiwang Kartasasmita, beberapa pengurus DPP Partai Golkar, serta pengurus DPD Golkar Jabar.(*)

See also  Ahmad Fauzi Optimalkan Jaringan PKB Banten

Berita Terkait

Posko Rumah Perjuangan Budhi Benyamin Sembiring, SH kerahkan 1000 kader untuk Pemenang Mas Pram – Bang Doel
Pantau Pilkada Serentak 2024: GKR Hemas Ajak JaDI Lakukan Pendidikan Politik Kebangsaan dari Akar Rumput
Ketua DPD RI: Keseimbangan Demokrasi dan Ekologi Dibutuhkan Untuk Masa Depan Bangsa
Bala Gibran, Ridwan Kamil Hadiri Tasyakuran Rahayu Saraswati, Ajak Masyarakat Bersatu “RIDO”
Ratusan Relawan RIDO Gelar dan Nobar Debat Pilkada di DPD Golkar
HUT ke-60 Partai Golkar, Dihadiri 3 Ribu Jaro Ade Ajak Kader Kuatkan Solidaritas
Hadiri Ujian Terbuka AHY, LaNyalla Berharap Disertasi Menteri ATR/BPN Wujudkan Indonesia Emas
Haidar Alwi: Waspada Operasi Adu Domba, Untuk Memecah Belah Anak Bangsa.

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 18:44 WIB

Posko Rumah Perjuangan Budhi Benyamin Sembiring, SH kerahkan 1000 kader untuk Pemenang Mas Pram – Bang Doel

Tuesday, 19 November 2024 - 09:16 WIB

Pantau Pilkada Serentak 2024: GKR Hemas Ajak JaDI Lakukan Pendidikan Politik Kebangsaan dari Akar Rumput

Thursday, 14 November 2024 - 18:54 WIB

Ketua DPD RI: Keseimbangan Demokrasi dan Ekologi Dibutuhkan Untuk Masa Depan Bangsa

Tuesday, 12 November 2024 - 10:12 WIB

Bala Gibran, Ridwan Kamil Hadiri Tasyakuran Rahayu Saraswati, Ajak Masyarakat Bersatu “RIDO”

Monday, 28 October 2024 - 17:03 WIB

Ratusan Relawan RIDO Gelar dan Nobar Debat Pilkada di DPD Golkar

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:15 WIB

Olahraga

Petrokimia Gresik Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:05 WIB

Daerah

BULD DPD RI Evaluasi Tata Kelola Desa Hadapi Tantangan Global

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:15 WIB

Nasional

Menteri PANRB Paparkan Progres Penataan Organisasi KMP Hingga SAKP

Saturday, 23 Nov 2024 - 14:11 WIB