Polres Metro Jakarta Selatan Serahkan Hewan Kurban Kepada Masyarakat

Monday, 19 July 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 DAELPOS.com – Dalam rangka Hari Raya Idul Adha, Polres Metro Jakarta Selatan melaksanakan penyerahan Hewan Kurban dari Polda Metro Jaya pada hari Sabtu 17 Juli 2021 di lapangan Mapolres. Kegiatan penyerahan dipimpin oleh Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol. Azis Andriansyah, SH, SIK, MHum.

Hewan kurban yang diserahkan berjumlah total 39 ekor, berupa 30 ekor kambing dan 9 ekor Sapi. Diharapkan dengan Penyerahan ini, perwakilan yang menerima agar dapat disalurkan kepada masyarakat yang berhak.

Penyerahan Hewan Kurban 9 ekor Sapi kepada perwakilan Masjid/Musholla, Majelis Taklim, Pondok Pesantren, LSM/Ormas, Yayasan dan Slum Area. Selajutnya Penyerahan Hewan Kurban 30 ekor Kambing kepada perwakilan Masjid/Musholla, Majelis Taklim, Panti Asuhan, Pondok Pesantren, Serikat Pekerja, LSM/Ormas, Yayasan dan Slum Area.

Di akhir kegiatan Kapolres menghimbau agar masyarakat dapat mematuhi peraturan-peraturan PPKM Darurat. Disiplin Protokol kesehatan harus terus dilakukan baik dalam beraktivitas sehari-hari maupun dalam penyembelihan hewan kurban nantinya.

See also  Kejaksaan Periksa 5 Saksi Kasus Di LPEI

Berita Terkait

BPOM Ungkap Peredaran Kosmetik Ilegal Senilai Rp1,86 Triliun!
OJK di Hakordia 2025: “Integritas Kunci Utama Kemajuan Bangsa”
Jasa Marga Sikat ODOL di Tol Belmera
Menhan Pimpin Langsung Penertiban Tambang Nikel Ilegal di Morowali
JJC dan Polisi Tertibkan Kendaraan Ilegal di Jalan Layang MBZ
Guru Tewas Diserang OTK, Sekolah Dibakar KKB, MPR for Papua Desak Aparat Usut Tuntas
Satgas Bea Cukai Dongkrak Pengawasan, Penindakan Capai Rp6,8 Triliun
HUT ke-80 TNI: Kapolri Perkuat Komitmen Sinergi ‘TNI-Polri untuk NKRI’

Berita Terkait

Wednesday, 10 December 2025 - 16:43 WIB

BPOM Ungkap Peredaran Kosmetik Ilegal Senilai Rp1,86 Triliun!

Tuesday, 9 December 2025 - 09:07 WIB

OJK di Hakordia 2025: “Integritas Kunci Utama Kemajuan Bangsa”

Friday, 28 November 2025 - 08:53 WIB

Jasa Marga Sikat ODOL di Tol Belmera

Thursday, 6 November 2025 - 16:48 WIB

Menhan Pimpin Langsung Penertiban Tambang Nikel Ilegal di Morowali

Thursday, 23 October 2025 - 18:33 WIB

JJC dan Polisi Tertibkan Kendaraan Ilegal di Jalan Layang MBZ

Berita Terbaru

Ekonomi - Bisnis

Hutama Karya Lakukan Pemeliharaan Pasca Bencana di Tol Binjai-Langsa

Saturday, 10 Jan 2026 - 02:07 WIB

Olahraga

Comeback Dramatis, Pertamina Enduro Taklukkan Electric PLN 3-2

Saturday, 10 Jan 2026 - 01:51 WIB