Polres Metro Jakarta Selatan Serahkan Hewan Kurban Kepada Masyarakat

Monday, 19 July 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 DAELPOS.com – Dalam rangka Hari Raya Idul Adha, Polres Metro Jakarta Selatan melaksanakan penyerahan Hewan Kurban dari Polda Metro Jaya pada hari Sabtu 17 Juli 2021 di lapangan Mapolres. Kegiatan penyerahan dipimpin oleh Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol. Azis Andriansyah, SH, SIK, MHum.

Hewan kurban yang diserahkan berjumlah total 39 ekor, berupa 30 ekor kambing dan 9 ekor Sapi. Diharapkan dengan Penyerahan ini, perwakilan yang menerima agar dapat disalurkan kepada masyarakat yang berhak.

Penyerahan Hewan Kurban 9 ekor Sapi kepada perwakilan Masjid/Musholla, Majelis Taklim, Pondok Pesantren, LSM/Ormas, Yayasan dan Slum Area. Selajutnya Penyerahan Hewan Kurban 30 ekor Kambing kepada perwakilan Masjid/Musholla, Majelis Taklim, Panti Asuhan, Pondok Pesantren, Serikat Pekerja, LSM/Ormas, Yayasan dan Slum Area.

Di akhir kegiatan Kapolres menghimbau agar masyarakat dapat mematuhi peraturan-peraturan PPKM Darurat. Disiplin Protokol kesehatan harus terus dilakukan baik dalam beraktivitas sehari-hari maupun dalam penyembelihan hewan kurban nantinya.

See also  Hakim MK Harus Bersikap Sebagai Negarawan

Berita Terkait

Marak Pungli di SudinHub Jakpus, Pengacara: Kami Sudah Laporkan ke Saber Pungli Polri
Stop Kriminalisasi Guru, Komite III DPD Serukan Darurat Perlindungan Guru
Polri Tangani Kasus SDA Capai 8.527, Nilai Kerugian Negara Fantastis
Polisi Amankan Sopir Truk Tanah Penyebab Kecelakaan di Kosambi Tangerang, Ini Kronologinya
Polisi Pastikan Usut Tuntas Insiden Kecelakaan Truk Tanah di Kosambi Tangerang
Menkomdigi Nonaktifkan 11 Pegawai yang Terlibat Kasus Hukum
Tragedi Subang Terhadap Jurnalis Jadi Sejarah Kelam, Ramai Tag Subang Zona Merah
Sopir Truk Wing Box Ugal-ugalan di Tangerang Positif Narkoba

Berita Terkait

Wednesday, 20 November 2024 - 20:58 WIB

Marak Pungli di SudinHub Jakpus, Pengacara: Kami Sudah Laporkan ke Saber Pungli Polri

Thursday, 14 November 2024 - 08:43 WIB

Stop Kriminalisasi Guru, Komite III DPD Serukan Darurat Perlindungan Guru

Wednesday, 13 November 2024 - 08:53 WIB

Polri Tangani Kasus SDA Capai 8.527, Nilai Kerugian Negara Fantastis

Thursday, 7 November 2024 - 18:33 WIB

Polisi Amankan Sopir Truk Tanah Penyebab Kecelakaan di Kosambi Tangerang, Ini Kronologinya

Thursday, 7 November 2024 - 18:32 WIB

Polisi Pastikan Usut Tuntas Insiden Kecelakaan Truk Tanah di Kosambi Tangerang

Berita Terbaru

Berita Utama

LavAni Navy Raih Juara Livoli Divisi Utama 2024

Sunday, 24 Nov 2024 - 07:01 WIB

ilustrasi / foto ist

Berita Utama

Realisasi Anggaran Pendidikan Hingga Oktober 2024 Capai Rp463,1 Triliun

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:15 WIB

Olahraga

Petrokimia Gresik Juara Livoli Divisi Utama 2024

Saturday, 23 Nov 2024 - 17:05 WIB