Faizal Assegaf Apresiasi Polri-TNI dalam Keamanan Pemilu 2024

Sunday, 25 February 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kritikus Politik, Faizal Assegaf / foto ist

Kritikus Politik, Faizal Assegaf / foto ist

DAELPOS.com – Kritikus Politik, Faizal Assegaf menyanjung kinerja Polri-TNI dalam menciptakan pengamanan dengan situasi aman dan rasa nyaman dalam Pemilu 2024.

Kendati terjadi pro dan kontra dalam ruang demokrasi pada Pemilu 2024, namun dirinya memberikan apresiasi atas kerja keras Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

“Patut diberi apresiasi Panglima TNI dan Kapolri mampu menciptakan situasi pengamanan satu situasi rasa aman rasa nyaman bagi proses demokrasi yang sangat krusial sehingga rakyat menikmati kenyamanan kata Faizal, dalam video dikutip Minggu (25/2/2024).

Menurutnya, dengan cipta kondusif yang dilakukan oleh Polri-TNI tersebut kata Faizal juga mendorong tingkat kedewasaan, partisipasi masyarakat baik di kubu pro pemerintah dan oposisi. Mereka, sambung Faizal menolak pendekatan anarkis.

“Sehingga secara dalam konteks kepentingan keamanan pemilu 2024 adalah kerja keras dari Panglima TNI dan Kapolri maupun seluruh elemen rakyat menghadirkan demokrasi yang aman,” tandasnya.

Namun sebagai kritikus, Faizal juga memberikan catatan, terutama kepada dimensi politik. Dikatakannya, masih adanya dugaan kecurangan-kecurangan dan sengketa pemilu. Akan tetapi dalam dimensi kemanan, menurutnya ini merupakan pemilu yang memiliki kualitas kemanan paling bagus.

“Ini pemilu dengan kualitas kemananan yang sangat bagus, nyaman dan semoga dihari-hari kedepan pemilu berikutnya jauh lebih bagus dan berkualitas,” imbuhnya.

See also  Perpanjang SIM Tanpa Calo, Ini Biaya SIM Per Januari 2025

Berita Terkait

BPOM Ungkap Peredaran Kosmetik Ilegal Senilai Rp1,86 Triliun!
OJK di Hakordia 2025: “Integritas Kunci Utama Kemajuan Bangsa”
Jasa Marga Sikat ODOL di Tol Belmera
Menhan Pimpin Langsung Penertiban Tambang Nikel Ilegal di Morowali
JJC dan Polisi Tertibkan Kendaraan Ilegal di Jalan Layang MBZ
Guru Tewas Diserang OTK, Sekolah Dibakar KKB, MPR for Papua Desak Aparat Usut Tuntas
Satgas Bea Cukai Dongkrak Pengawasan, Penindakan Capai Rp6,8 Triliun
HUT ke-80 TNI: Kapolri Perkuat Komitmen Sinergi ‘TNI-Polri untuk NKRI’

Berita Terkait

Wednesday, 10 December 2025 - 16:43 WIB

BPOM Ungkap Peredaran Kosmetik Ilegal Senilai Rp1,86 Triliun!

Tuesday, 9 December 2025 - 09:07 WIB

OJK di Hakordia 2025: “Integritas Kunci Utama Kemajuan Bangsa”

Friday, 28 November 2025 - 08:53 WIB

Jasa Marga Sikat ODOL di Tol Belmera

Thursday, 6 November 2025 - 16:48 WIB

Menhan Pimpin Langsung Penertiban Tambang Nikel Ilegal di Morowali

Thursday, 23 October 2025 - 18:33 WIB

JJC dan Polisi Tertibkan Kendaraan Ilegal di Jalan Layang MBZ

Berita Terbaru

ilustrasi / foto ist

Energy

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Panjang di AS

Monday, 19 Jan 2026 - 15:43 WIB